Tag: serentak

Mensos tegaskan bansos kedaruratan tetap disalurkan jelang Pilkada

Menteri Sosial Saifullah Yusuf (Gus Ipul) menegaskan bantuan sosial untuk kedaruratan bencana tetap disalurkan menjelang pemilihan kepala daerah ...

Diskominfosantik Kalteng: Pers berperan penting tangkal hoaks pilkada

Dinas Komunikasi, Informatika, Persandian dan Statistik (Diskominfosantik) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) menyatakan insan pers memiliki ...

Lapas Batam tunjuk tujuh petugas sebagai KPPS Pilkada 2024

Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Batam, Kepulauan Riau, menunjuk tujuh petugas lapas sebagai anggota Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS) ...

KAI ingatkan masyarakat tak buka kembali perlintasan liar yang ditutup

PT Kereta Api Indonesia (KAI) mengingatkan masyarakat untuk tidak membuka kembali perlintasan liar yang telah ditutup, demi meningkatkan keselamatan ...

KPU: Pemerintah dukung pilkada ulang meski belum susun anggaran

Anggota KPU RI Idham Holik menegaskan pemerintah pusat melalui Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) telah menunjukkan komitmennya untuk mendukung ...

Jakpus bentuk BPS RW untuk kurangi sampah 30 persen tahun ini

Suku Dinas Lingkungan Hidup Jakarta Pusat membentuk Bidang Pengelolaan Sampah (BPS) Rukun Warga (RW) untuk mendukung upaya mengurangi sampah ...

Polres Lombok Tengah gencarkan patroli dini hari jelang pilkada

Kepolisian Resor Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB) mengintensifkan patroli fajar dini hari guna mencegah kejahatan menjelang Pilkada serentak, ...

Solusi tiga cagub kurangi polusi di Jakarta

Ketiga calon gubernur (cagub) pada Pilkada DKI Jakarta 2024 menawarkan solusi untuk mengurangi polusi di Jakarta jika kelak terpilih memimpin kota ...

Tiga pasang calon Gubernur/Wakil Gubernur ikuti debat terakhir pesta demokrasi Pilkada DKI Jakarta

Pasangan calon gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta nomor urut 2 Dharma Pongrekun (kiri) dan Kun Wardana (kanan) menyampaikan visi misi pada debat ...

Asa anak muda Papua mewujudkan pilkada damai

Dua anak muda generasi Gen Z Biak Yosef dan Martinus sangat terkesan dengan kegiatan penguatan implementasi nilai-nilai Pancasila dalam demokrasi ...

Solusi kurangi polusi, RIDO akan bangun hunian di tengah kota

Calon gubernur pada Pilkada DKI Jakarta 2024 nomor urut 1, Ridwan Kamil (RK) berjanji akan membangun hunian di tengah kota sebagai salah satu solusi ...

KPU tutup kirab pilkada dengan hadirkan Wali Band

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bekasi, Jawa Barat, menutup rangkaian kirab Pilkada 2024 dengan menghadirkan penampilan Wali Band di Lapangan ...

Jurnalis di Samarinda bedah netralitas pers hadapi pilkada

Para jurnalis di Samarinda berhimpun membedah netralitas pers dalam momentum kampanye menjelang pemilihan kepala daerah (pilkada) serentak pada ...

Ratusan rumah pilah sampah untuk jaga lingkungan di Jaksel

Sebanyak 362 rumah memilah sampah dalam kegiatan Kolaborasi Bersih Sampah Jakarta, di Akademi Kompos, Petukangan Selatan, Pesanggrahan, Jakarta ...

Ada deklarasi anti politik uang melalui susur sungai di Banjarmasin

ANTARA - Badan Pengawas Pemilu (BAWASLU) Kota Banjarmasin menyelenggarakan Deklarasi Anti Politik Uang, dengan kegiatan susur sungai di Siring Menara ...