Tag: seni budaya indonesia

Industri game Indonesia pamerkan produk di San Francisco

Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) dan Asosiasi Game Indonesia (AGI) bekerjasama berpartisipasi dalam Game Connection America 2019 di Oracle Park, San ...

Festival perdagangan-pariwisata awali peringatan 70 tahun hubungan Indonesia-Filipina

Festival perdagangan dan pariwisata Indonesia 2019 mengawali peringatan 70 tahun hubungan diplomatik RI-Filipina yang jatuh pada November tahun ...

Masyarakat Amerika bermain angklung di Indonesia "Cultural Night 2019"

Masyarakat Amerika Serikat turut memainkan angklung dalam Indonesia Cultural Night 2019, acara malam budaya yang diselenggarakan oleh ...

Paviliun Indonesia raih penghargaan di Praha

Pada pameran tahunan bertaraf internasional di Praha, Holiday World 2019, Paviliun Indonesia memperoleh penghargaan sebagai paviliun paling menarik ...

Promosi Wonderful Indonesia sasar pasar wisatawan Baltik

Indonesia meramaikan dan mempromosikan berbagai obyek pariwisata Nusantara dalam pameran "Baltic Tour" yang digelar di Riga, Latvia, 1-3 ...

Madrasah Aliyah Negeri 2 Pekanbaru tuan rumah pertunjukan seni Indonesia-Australia

Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 2 Pekanbaru, Provinsi Riau menjadi tuan rumah pertunjukan seni dalam program Pertukaran Pemuda Indonesia-Australia ...

Menristekdikti minta pejabat jaga moral pendidikan tinggi

Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Menristekdikti) Mohamad Nasir meminta agar pejabat di lingkungan Kementerian Riset Teknologi dan ...

Menristekdikti minta pegawainya patuh serahkan laporan harta ke KPK

Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi, Mohamad Nasir menargetkan tingkat kepatuhan dalam penyerahan Laporan Harta Kekayaan Penyelenggara ...

Juju Masunah perkenalkan Tari Topeng di London

Bagi Juju Masunah, M.Hum., Ph.D. (36) , guru besar dalam bidang ilmu pendidikan seni tari di Sekolah Pascasarjana Universitas Pendidikan Indonesia ...

Kemarin, pembagian "gono-gini" Gading-Gisel hingga dihidupkannya karya Chrisye

Gading dan Gisel telah membicarakan pembagian harta "gono-gini," musisi ragam genre hidupkan kembali karya Chrisye, Oppo resmi luncurkan ...

Musisi ragam genre hidupkan kembali karya Chrisye

Paguyuban muda-mudi Swara Gembira kembali membuat pergelaran merayakan karya musisi legendaris Indonesia. Kali ini, giliran penyanyi Chrisye yang ...

Alumni Darmasiswa di London tampilkan pertunjukan seni Indonesia

Penampilan Wayang kulit dengan iringan kelompok gamelan Siswa Sukra, gabungan alumni Darmasiswa pimpinan Pete 'Parto" Smith menyajikan ...

KBRI sumbang wayang untuk Galeri Mairivi di Athena

KBRI di Athena menyumbangan wayang kulit dan wayang golek dari berbagai macam tokoh untuk menambah koleksi Galeri Mairivi Puppet Theater Workshop ...

UPJ raih lima emas di ajang disain internasional

Mahasiswa Universitas Pembangunan Jaya (UPJ) Bintaro, Kota Tangerang Selatan, Provinsi Banten berhasil meraih lima medali emas dan dua perak pada ...

Dua universitas di Wina buka kelas gamelan

KBRI Wina bersama University of Vienna dan University of Music and Performing Art Vienna membuka kelas pengajaran Gamelan bagi mahasiswa jurusan ...