Tag: seleksi nasional

Dua pelari Sulsel optimistis songsong seleknas SEA Games

Dua atlet lari Sulawesi Selatan, Fitri dan Syamsuddin Massa, optimistis menyongsong invitasi seleksi nasional (Seleknas) SEA Games 2023 Kamboja yang ...

Optimisme esport berkaca dari SEA Games hingga jadi juara dunia

Gelar juara umum dalam ajang dunia IESF World Esports Championship 2022 tampaknya menjadi penutup tahun yang manis bagi esport Indonesia. Esport ...

FTI gelar seleknas atlet triatlon Indonesia untuk SEA Games Kamboja

Federasi Triathlon Indonesia (FTI) menggelar seleksi nasional (seleknas) atlet yang akan mewakili Indonesia di SEA Games XXXII/2023 di Phnom Penh, ...

PBTI siapkan program mulai dari TC di Korea hingga uji coba di Eropa

Pengurus Besar Taekwondo Indonesia (PBTI) telah menyiapkan berbagai program untuk pelatnas SEA Games Kamboja 2023, mulai dari training camp di Korea ...

PBTI gelar seleksi nasional taekwondo untuk SEA Games 2023

Pengurus Besar Taekwondo Indonesia (PBTI) menggelar seleksi nasional Taekwondo Indonesia sebagai persiapan menuju SEA Games Kamboja yang akan ...

75 atlet bertarung sengit di Seleknas PBSI demi tiket ke Pelatnas

Sebanyak 75 pebulu tangkis dari berbagai klub dan provinsi di Tanah Air mulai bertempur dalam ajang Seleksi Nasional (Seleknas) PBSI 2022 guna ...

PBTI: Kejurnas Taekwondo 2022 upaya tingkatkan kualitas pembinaan

Ketua Umum Pengurus Besar Taekwondo Indonesia (PBTI) Thamrin Marzuki mengatakan Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Taekwondo 2022 harus menjadi pengalaman ...

DKI Jakarta bidik lima emas di Kejurnas Muay Thai 2022

Manajer Tim Muay Thai DKI Jakarta Burhan mengatakan skuad ibu kota membidik lima medali emas dalam Kejuaraan Nasional (Kejurnas) Muay Thai 2022 yang ...

Indonesia Open Aquatic Championship 2022

Perenang Evi Vania Satriani bertanding pada nomor Gaya Kupu-kupu 200 Meter Putri pada Indonesia Open Aquatic Championship (IOAC) 2022 di Stadion ...

PB ESI siap tatap SEA Games Kamboja usai kejuaraan esport dunia

Pengurus Besar Esports Indonesia (PB ESI) bersiap menatap SEA Games 2023 Kamboja usai kejuaraan esport dunia IESF Bali 14th World Esports ...

Indonesia jadi juara umum kejuaraan esport dunia 2022

Indonesia keluar sebagai juara umum dalam ajang kejuaraan esport dunia IESF Bali 14th World Esports Championship 2022 yang digelar di Merusaka, Nusa ...

Pelatih timnas MLBB Indonesia tak percaya bisa jadi juara

Pelatih tim nasional Mobile Legends: Bang-Bang Bjorn "Zeys" Ong tak percaya timnya berhasil menjadi juara dalam kejuaraan esport dunia IESF ...

Dua menteri tinjau lokasi dan "food court" kejuaraan dunia wushu

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Zainudin Amali dan Menteri Koordinator (Menko) Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto meninjau lokasi Kejuaraan ...

Apri/Fadia motivasi peserta Kejurnas PBSI 2022 untuk tampil maksimal

Ganda putri nomor satu Indonesia Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti memberikan motivasi bagi seluruh peserta Kejuaraan Nasional PBSI 2022 ...

Kejurnas PBSI 2022 jadi ajang pencarian bibit atlet pelatnas

Pengurus Pusat Persatuan Bulutangkis Seluruh Indonesia (PP PBSI) mengatakan bahwa ajang Kejuaraan Nasional 2022 turut menjadi pranata pencarian ...