Tag: sea games vietnam

Ketum PB PBI apresiasi dukungan Menpora terhadap olahraga boling

Ketua Umum Pengurus Besar Persatuan Boling Indonesia (PB PBI) Jerry Sambuaga menyampaikan apresiasi kepada Menpora Zainudin Amali yang terus ...

Sri Maya Sari pecahkan rekor nasional lari 400 m di Kazakhstan

Atlet lari asal Musi Banyuasin, Sumatera Selatan, Sri Maya Sari sukses merebut medali perunggu sekaligus memecahkan rekor nasional lari ...

Jongkolphan/Rawinda menang mental atas Apri/Fadia di Istora

Ganda putri Jongkolphan Kititharakul/Rawinda Prajongjai membuktikan bahwa mentalitas bertanding yang baik bisa menjadi faktor kunci kemenangan mereka ...

Majunya Menpora jadi Waketum PSSI dapat sorotan cabang olahraga lain

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) Republik Indonesia Zainudin Amali resmi maju sebagai calon wakil ketua umum (Waketum) PSSI periode 2023-2027 ...

Singapura turunkan lebih dari 500 atlet pada SEA Games Kamboja

Singapura bakal menurunkan lebih dari 500 atlet pada SEA Games 2023 di Phnom Penh, Kamboja yang dijadwalkan bergulir 5-17 Mei mendatang, demikian ...

Pencak silat Indonesia bidik lima emas pada SEA Games 2023

Pelatih kepala tim pencak silat Indonesia Indro Catur Haryono mengungkapkan Pengurus Besar Ikatan Pencak Silat Indonesia (PB IPSI) mencanangkan ...

Maria Londa buktikan masih terbaik di nomor lompat jauh putri

Manajer tim nasional (timnas) atletik Mustara mengatakan saat ini Maria Natalia Londa masih menjadi atlet terbaik Indonesia untuk nomor lompat jauh ...

Eki Febri berbagi pengalaman pada atlet muda disiplin tolak peluru

Atlet Indonesia Eki Febri Ekawati berbagi pengalaman kepada atlet muda disiplin tolak peluru yang bersaing di Kejuaraan Atletik Pelajar atau Student ...

Direktur PUBG Mobile bangga game miliknya jadi olahraga prestasi

Director of PUBG Mobile Global Esports James Yang mengaku sangat senang melihat perkembangan esport menjadi cabang olahraga prestasi yang ...

Menpora dan PB ESI bahas persiapan SEA Games Kamboja 2023

Menteri Pemuda dan Olahraga Republik Indonesia (Menpora RI) Zainudin Amali menerima Pengurus Besar Esport Indonesia (PB ESI), untuk membahas ...

Optimisme esport berkaca dari SEA Games hingga jadi juara dunia

Gelar juara umum dalam ajang dunia IESF World Esports Championship 2022 tampaknya menjadi penutup tahun yang manis bagi esport Indonesia. Esport ...

Apri/Fadia menargetkan masuk peringkat "Top 8" pada kompetisi 2023

Jelang musim kompetisi 2023, ganda putri Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti mematok target untuk masuk pada jajaran delapan besar pada ...

2022, terlepas dari sanksi WADA dan geliat olahraga Indonesia

Indonesia mengawali tahun 2022 dengan harap harap cemas karena masih dibayangi sanksi Badan Anti-Doping Dunia (WADA), yang berakibat terhadap ...

PBTI siapkan program mulai dari TC di Korea hingga uji coba di Eropa

Pengurus Besar Taekwondo Indonesia (PBTI) telah menyiapkan berbagai program untuk pelatnas SEA Games Kamboja 2023, mulai dari training camp di Korea ...

PBTI gelar seleksi nasional taekwondo untuk SEA Games 2023

Pengurus Besar Taekwondo Indonesia (PBTI) menggelar seleksi nasional Taekwondo Indonesia sebagai persiapan menuju SEA Games Kamboja yang akan ...