Tag: salatiga jawa tengah

Moeldoko: Peluang resesi kecil bukti fundamental ekonomi kuat

Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko mengatakan kecilnya peluang resesi di Indonesia menjadi bukti fundamental ekonomi domestik kuat. Hal itu ...

Hasto: Geopolitik Soekarno bangun kepemimpinan Indonesia untuk dunia

Sekjen DPP PDI Perjuangan Hasto Kristiyanto menyebutkan inti utama geopolitik Soekarno yang harus terus diperkuat adalah bagaimana rakyat ...

Lemhannas: Perlu UU Keamanan Siber perbaiki skor indeks keamanan siber

Gubernur Lembaga Ketahanan Nasional (Lemhannas) RI Andi Widjajanto menilai Indonesia perlu memiliki Undang-Undang Keamanan Siber untuk memperbaiki ...

Lemhannas: Perlu dua pemilu demokratis matangkan konsolidasi demokrasi

Gubernur Lembaga Ketahanan Nasional (Lemhannas) RI Andi Widjajanto menyampaikan bahwa Indonesia perlu melaksanakan dua kali pemilu demokratis lagi ...

Polisi bebaskan pencuri motor atas permintaan korban

Kepolisian Sektor Minggir, Kabupaten Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta, menghentikan penyidikan dan membebaskan pencuri sepeda motor berinisial AN ...

PMK sudah masuk Sukabumi peternak diimbau waspada

Wali Kota Sukabumi mengeluarkan Surat Edaran Nomor 780/2022 tentang Peningkatan Kewaspadaan dan Pencegahan Terhadap Penyakit Mulut dan Kuku (PMK) ...

Sandiaga dukung pengembangan Kota Salatiga jadi destinasi gastronomi

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno memastikan dukungan terhadap pengembangan Kota Salatiga, Jawa Tengah, sebagai kota gastronomi ...

Sandiaga puji pelaku industri gim asal RI beri dampak sektor ekraf

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno mengatakan keberhasilan Educa Studio dalam menghasilkan karya maupun kekayaan intelektual ...

Keceriaan Indonesia rayakan Lebaran 2022

Sudah cukup penantian panjang masyarakat Indonesia menahan beratnya rindu, tak bertemu keluarga di kampung halaman.   Pandemi COVID-19 ...

Ketua MPR RI rayakan Idul Fitri 1443 Hijriah di Bali

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo akan merayakan Idul Fitri 1443 Hijriah bersama keluarga di Bali dan tidak mengadakan gelar griya atau "open ...

Masyarakat antusias ikut mudik gratis dengan kapal laut

Sejumlah masyarakat mengaku antusias mengikuti program mudik gratis sepeda motor naik kapal laut yang diinisiasi Kementerian Perhubungan ...

PGI: Jadikan Ramadhan dan Paskah sebagai momen memupuk toleransi

Persekutuan Gereja-Gereja Indonesia (PGI) menyatakan Ramadhan dan Paskah menjadi momentum kedua umat beragama dan seluruh umat umumnya untuk ...

Mural keberagaman dan toleransi di Salatiga

Pengendara melintas di samping mural bertema keberagaman agama dan suku di Salatiga, Jawa Tengah, Kamis (7/4/2022). Mural tersebut sebagai gambaran ...

Umat Katolik Salatiga bagikan takjil

Umat Katolik membagikan takjil kepada warga di Salatiga, Jawa Tengah, Senin (4/4/2022). Umat Katolik Gereja Santo Miki Salatiga membagikan 100 ...

Kemendikbudristek kolaborasi kuatkan pembelajaran berbasis proyek

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbudristek) melakukan kolaborasi dengan industri, dunia usaha dan dunia kerja (Iduka) ...