Tag: rs darurat

Kerja sistematis RS Wisma Atlet cegah penularan COVID-19

Mencegah penularan Covid-19 tentunya menjadi cara ampuh untuk menekan pandemi Covid-19 yang sudah satu tahun belakang ini melanda dunia termasuk ...

Pasien sembuh di RS Darurat Wisma Atlet bertambah 392 orang

Jumlah pasien COVID-19 di Rumah Sakit Darurat (RSD) Wisma Atlet, Jakarta, yang sembuh per Kamis bertambah 392 orang sehingga totalnya saat ini ...

Curhat perawat, kerja bareng militer hingga semangati pasien stres

Perawat relawan RS Wisma Atlet, Evy Ina Sasuw bercerita bagaimana dia dan rekan sejawatnya bekerja bareng prajurit militer hingga menangani pasien ...

Keterisian Wisma Atlet turun drastis hingga 47,58%

ANTARA - Tingkat keterisian RS Darurat COVID-19 (RSDC) Wisma Atlet, Kemayoran, Jakarta, turun drastis. Dari yang setelah libur Natal dan Tahun Baru ...

Sebanyak 69.612 pasien COVID-19 telah sembuh dari RS Wisma Atlet

Sebanyak 69.612 pasien Covid-19 yang dirawat di RS Darurat Wisma Atlet, di Kemayoran, Jakarta Pusat, dinyatakan telah sembuh. "Untuk ...

3.110 pasien COVID dirawat di RS Wisma Atlet kemayoran

Sebanyak 3.110 pasien terkonfirmasi positif virus corona (COVID-19) masih dirawat di Rumah Sakit Darurat Wisma Atlet Kemayoran hingga Minggu pukul ...

Pasien RSD Wisma Atlet sembuh COVID-19 capai 68.439 orang

Pasien sembuh COVID-19 di Rumah Sakit Darurat (RS) Wisma Atlet, Kemayoran, Jakarta, hingga 12 Maret 2021 dilaporkan berjumlah 68.439 ...

Forum dosen PMII gagas muktamar pemikiran bahas bonus demografi 2045

Sejumlah dosen muda yang tergabung dalam Forum Dosen PMII (Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia) menggagas kegiatan berskala nasional bertajuk ...

Mensos sebut pandemi buat angka kemiskinan Indonesia lebih berat

Menteri Sosial Tri Rismaharini mengatakan pandemi COVID-19 membuat angka kemiskinan Indonesia menjadi lebih berat, sebab kebutuhan masyarakat ...

Doni: Tantangan terbesar penanganan COVID-19 adalah angka kematian

Ketua Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Doni Monardo mengatakan tantangan terbesar penanganan virus corona saat ini adalah mengenai angka kematian ...

Pelibatan TNI-Polri jadi pelacak COVID-19 karena latar belakang nakes

Ketua Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Doni Monardo mengungkap alasan pelibatan anggota TNI-Polri sebagai tenaga pelacak virus corona, karena ...

RS Wisma Atlet Kemayoran rawat 3.748 pasien COVID-19

Rumah Sakit Darurat Wisma Atlet Kemayoran melaporkan sebanyak 3.748 orang pasien rawat inap terkonfirmasi positif COVID-19 hingga Senin (8/3) pukul ...

RSDC selalu gelar berbagai kegiatan hiburan sarana rekreasi mental

Rumah Sakit Darurat COVID-19 (RSDC) Wisma Atlet, Kemayoran, selalu menggelar berbagai kegiatan hiburan yang tujuannya untuk sarana rekreasi mental ...

RS Wisma Atlet Kemayoran rawat 4.464 pasien COVID-19

Rumah Sakit Darurat Wisma Atlet Kemayoran, Jakarta Pusat melaporkan sebanyak 4.464 orang pasien rawat inap terkonfirmasi positif COVID-19 hingga ...

Kasus COVID-19 di Kota Bogor capai 12.131, lampaui perkiraan

Akumulasi pasien positif COVID-19 di Kota Bogor mencapai 12.131 orang, hingga Senin (1/3), yakni jauh melampaui perkiraan Wali Kota Bogor Bima Arya ...