Tag: road race

Kontingen PON Sultra berangkat bertahap ke Papua

Kontingen PON XX Sulawesi Tenggara akan memberangkatkan atlet, pelatih dan ofisial menuju Papua secara bertahap. Komandan Satgas Pelatda PON ...

Mengenal empat kluster penyelenggara PON Papua

Perhelatan akbar multievent di Indonesia, Pekan Olahraga Papua (PON) XX 2021 Papua yang berlangsung di empat kluster yakni Kota Jayapura, Kabupaten ...

IPSI Sultra incar dua emas di PON XX Papua

Ikatan Pencak Silat Seluruh (IPSI) Sulawesi Tenggara (Sultra) saat ini memaksimalkan persiapan dua atlet menuju PON Papua Oktober 2021 agar bisa ...

Fadli Imammuddin sebut HUT ke-76 RI momen generasi muda berkompetisi

Atlet para balap sepeda Muhammad Fadli Imammuddin mengatakan perayaan HUT ke-76 Republik Indonesia adalah momen penting untuk generasi muda ...

Rein Taaramae juarai etape ketiga Vuelta a Espana

Pebalap sepeda Estonia Rein Taaramae membuat kemenangan mengejutkan pada Senin dalam etape ketiga Vuelta a Espana sehingga mengambil alih jersey ...

Profil atlet Paralimpiade: Fadli Imammuddin yang inspiratif

Muhammad Fadli Imammuddin melewati perjalanan panjang sebelum menjadi atlet para balap sepeda andalan Indonesia dalam berbagai kompetisi dunia, ...

Menangi madison, Laura Kenny raih emas kelima balap sepeda Olimpiade

Pebalap sepeda Britania Raya Laura Kenny memenangi medali emas Olimpiade kelima pada Jumat, setelah meraih kemenangan bersama Katie Archibald pada ...

Italia pecahkan rekor dunia menangi emas balap sepeda beregu putra

Italia memecahkan rekor dunia mereka sendiri untuk memenangi emas Olimpiade Tokyo dalam pertandingan balap sepeda beregu putra mengalahkan juara ...

Tak kenal lelah sehabis Olimpiade, van Vleuten juarai San Sebastian

Annemiek van Vleuten mengabaikan jet lag perjalanan sejauh 10.000 km dari Jepang untuk menjuarai San Sebastian Classic pada Sabtu atau cuma tiga hari ...

Pimpinan tim balap sepeda Jerman dipulangkan karena komentar rasis

Direktur olahraga tim balap sepeda Jerman akan dipulangkan dari Olimpiade Tokyo setelah membuat komentar rasis tentang pebalap dari Afrika dalam laga ...

Pebulu tangkis Leani berambisi sumbang emas di Paralimpiade Tokyo

Atlet para bulu tangkis Leani Ratri Oktila berambisi menyumbangkan medali emas dalam gelaran Paralimpiade Tokyo yang dijadwalkan bergulir 24 ...

Lupakan sial Tour de France, Roglic hadiahkan emas kepada Slovenia

Pebalap sepeda Slovenia Primoz Roglic melupakan mimpi buruk selama Tour de France dengan merebut medali emas Olimpiade time trial putra Rabu ...

Annemiek van Vleuten rebut emas ITT Olimpiade Tokyo

Setelah gagal meraih emas nomor road race, pebalap sepeda putri Annemiek van Vleuten tampil konsisten dan tidak melakukan kesalahan sehingga sukses ...

Pebalap Austria Anna Kiesenhofer buat kejutan sabet emas Olimpiade

Pebalap sepeda Austria Anna Kiesenhofer membuat kejutan besar dengan menyabet medali emas nomor road race putri Olimpiade Tokyo, selepas kuartet ...

Pebalap sepeda Ekuador Carapaz rebut emas road race Olimpiade Tokyo

Pebalap sepeda putra asal Ekuador Richard Carapaz melakukan gebrakan yang luar biasa untuk merebut medali emas nomor road race Olimpiade Tokyo 2020 ...