Tag: retribusi

Denpasar resmi berlakukan penyesuaian tarif parkir per 1 Mei 2024

Pemerintah Kota Denpasar, Bali, melalui Perusahaan Umum Daerah (Perumda) Bhukti Praja Sewakadarma resmi menyesuaikan tarif parkir per 1 Mei 2024 ...

DPRD siap dukung DKI dapat anggaran tambahan tingkatkan layanan RSUD

Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetyo Edi Marsudi menegaskan siap mendukung Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI agar bisa mendapatkan tambahan ...

DKI didesak untuk sediakan ambulans bagi warga kurang mampu

Komisi D DPRD DKI mendesak Pemerintah Provinsi (Pemprov) DKI untuk menyediakan ambulans jenazah bagi warga kurang mampu secara gratis sebagai ...

Pemprov Jateng: Izin pelabuhan di KITB sudah keluar

Pemerintah Provinsi Jawa Tengah telah mengeluarkan izin pembangunan pelabuhan di Kawasan Industri Terpadu Batang (KITB) atau Grand Batang City di ...

Pemprov Kalteng sosialisasikan UU HKPD ke paguyuban dealer

Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Provinsi Kalimantan Tengah menyosialisasikan Undang-Undang Nomor 1 Tahun 2022 tentang Hubungan Keuangan antara ...

Pemkab Solok peroleh PAD Rp200 miliar dari wisata libur Lebaran 

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Solok, Sumatera Barat memperoleh pendapatan asli daerah (PAD) Rp200 miliar karena meningkatnya jumlah kunjungan ke ...

Kemendagri dukung PSN lewat optimalisasi kebijakan fiskal nasional

Kementerian Dalam Negeri mendukung pelaksanaan proyek strategis nasional (PSN) yang dikerjakan pemerintah melalui optimalisasi kebijakan fiskal ...

DPMPTS Cianjur catat angka investasi 2023 capai Rp1,802 triliun

Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu (DPMPTS) Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, mencatat angka realisasi investasi di Kabupaten ...

Disbudparekraf: 500 ribu wisatawan di Sumut saat libur Lebaran

Kepala Dinas Kebudayaan, Pariwisata, dan Ekonomi Kreatif (Disbudparekraf) Sumatera Utara Zumri Sulthony memperkirakan sekitar 500 ribu wisatawan ...

Realisasi PAD sampah di Kota Bengkulu capai Rp259,93 juta

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Bengkulu mencatat, realisasi pendapatan asli daerah (PAD) sampah sejak Januari hingga akhir Maret 2024 sebanyak ...

Pengelola Geyser Cisolok Sukabumi lakukan digitalisasi layanan

Pengelola Objek Wisata Geyser Cisolok yang berada di Desa Wangunsari, Kecamatan Cisolok, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat, memberikan kemudahan ...

78.000 wisatawan berkunjung ke Karo selama cuti dan libur Lebaran 2024

Dinas Kebudayaan Pemuda Olahraga dan Pariwisata Kabupaten Karo, Sumatera Utara, mencatat sebanyak 78.000 wisatawan dari berbagai daerah berkunjung di ...

Bantul ubah tarif retribusi masuk wisata pantai selatan mulai Mei 2024

Dinas Pariwisata Kabupaten Bantul, Daerah Istimewa Yogyakarta mengubah tarif retribusi masuk kawasan objek wisata pantai selatan daerah ini mulai 1 ...

Bupati Banyumas harap revitalisasi pasar rakyat dongkrak ekonomi-PAD

Penjabat (Pj) Bupati Banyumas Hanung Cahyo Saputro mengharapkan revitalisasi pasar rakyat di Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah, yaitu Pasar ...

Pemkot Medan gencarkan razia pungutan liar sejumlah lokasi parkir

Tim terpadu Pemkot Medan, Sumatera Utara menggencarkan razia pungutan liar (pungli) sejumlah lokasi parkir konvensional yang telah digratiskan di ...