Tag: restorasi lahan

WRI: Pemerintah mesti agresif melakukan penghijauan hutan di Indonesia

Organisasi penelitian independen Yayasan Institut Sumber Daya Dunia atau World Resource Institute (WRI) menyebutkan pemerintah mesti agresif ...

Indonesia butuh Rp204 triliun untuk mencapai "FOLU Net Sink 2030"

Pemerintah Indonesia telah menetapkan penurunan emisi sektor hutan dan penggunaan lahan serta peningkatan serapan karbon atau Forestry and Other Land ...

Bambu dan mitigasi perubahan iklim

Daun-daun bambu bergesekan tertiup angin yang menyelinap di tepi anak sungai. Suasana di pojok-pojok kampung itu membangkitkan kembali romansa masa ...

GLOBALink: China capai kemajuan dalam konservasi ekologis

Selama satu dekade terakhir, China telah menambah atau merestorasi lebih dari 800.000 hektare lahan basah, menurut Administrasi Kehutanan dan Padang ...

18 situs baru China masuk daftar Lahan Basah penting bagi dunia

Sebanyak 18 lahan basah di China pada 2022 ditetapkan sebagai Lahan Basah yang Penting bagi Dunia di bawah Konvensi Ramsar tentang Lahan Basah, ...

Lewat ajang pameran, LSM ajak warga Jakarta kenali isu gambut

Koordinator Nasional LSM Pantau Gambut Iola Abas mengajak warga di Jakarta dan sekitarnya untuk mengenal dan memahami isu tentang gambut melalui ...

China restorasi lahan bekas tambang di Cagar Alam Xiaoqinling

ANTARA - Cagar Alam Nasional Xiaoqinling yang terletak di ujung paling timur Pegunungan Q di China, kembali menjadi rumah bagi berbagai satwa dan ...

Danau Xiase "hidup" kembali usai restorasi lingkungan

Danau Xiase, yang terletak di jantung Danau Dongting, Provinsi Hunan, China, merupakan kawasan perlindungan ekologis lahan basah yang penting. ...

Sang Hyang Seri raih kinerja positif setelah setahun merger

BUMN yang bergerak dalam bisnis pertanian dan penyediaan benih PT Sang Hyang Seri (Persero) mencatatkan kinerja usaha yang positif setelah setahun ...

Bappenas: Ekonomi RI bisa tumbuh 6,1-6,5 persen dengan transisi hijau

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN)/Kepala Bappenas Suharso Monoarfa menyebutkan pertumbuhan ekonomi Indonesia rata-rata sebesar 6,1 ...

Luhut: forum G20 hasilkan kerja sama konkret miliaran dolar

Ketua Bidang Dukungan Penyelenggaraan Acara G20 Luhut Binsar Pandjaitan mengklaim berbagai pertemuan G20 yang diselenggarakan di bawah kepemimpinan ...

PHE Jambi Merang terapkan inovasi menuju masyarakat mandiri cinta bumi

PT Pertamina Hulu Energi (PHE) Jambi Merang, yang merupakan bagian dari Subholding Upstream Pertamina-Regional Sumatera Zona 1, menerapkan inovasi ...

100 lebih bangau leher hitam habiskan musim dingin di China barat daya

Lebih dari 100 ekor burung bangau leher hitam yang bermigrasi, salah satu spesies yang berada di bawah perlindungan negara kelas satu di China, ...

Menteri LHK sebut Norwegia apresiasi upaya RI kurangi deforestasi

Menteri Lingkungan Hidup dan Kehutanan (LHK) Siti Nurbaya mengatakan bahwa Norwegia menyampaikan apresiasi atas upaya konsisten Indonesia untuk ...

KLHK: Restorasi mangrove bukti komitmen RI pada G20

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menekankan bahwa restorasi mangrove di berbagai wilayah merupakan komitmen kepemimpinan Indonesia ...