Tag: realisasi investasi

Kemenko Ekonomi: Pemilu 2024 jadi momentum positif bagi ekonomi RI

Sekretaris Kemenko Perekonomian Susiwijono Moegiarso menilai Pemilihan Umum (Pemilu 2024) dapat menjadi momentum positif bagi pertumbuhan ekonomi ...

Bupati: Cirebon diproyeksikan jadi daerah industri di Kawasan Rebana

Bupati Cirebon Imron menyebutkan Kabupaten Cirebon diproyeksikan menjadi kawasan industri dalam pengembangan Rebana Metropolitan di Jawa Barat, ...

Ketua Banggar nilai investasi pangan dan energi hijau menjanjikan

Ketua Badan Anggaran (Banggar) DPR RI Said Abdullah menilai investasi pada sektor pangan dan energi hijau lebih menjanjikan. “Saya kira ...

OSS terbitkan 4 juta Nomor Induk Berusaha sepanjang 2023

Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia mengungkapkan platform layanan perizinan Online Single Submission ...

Realisasi investasi sektor hilirisasi sepanjang 2023 capai Rp375,4 T

Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) mencatat realisasi investasi di bidang hilirisasi sepanjang Januari-Desember 2023 ...

Bahlil sebut akan perketat izin usaha hilirisasi

Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia menyebut akan memperketat izin usaha bidang hilirisasi menyusul ...

Menteri Bahlil nilai pajak hiburan ganggu iklim investasi

Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia menilai kenaikan pajak hiburan akan berdampak dan mengganggu iklim ...

Bahlil bandingkan kinerja urus investasi dengan pejabat sebelumnya

Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia menyampaikan capaian kinerjanya mengurus investasi selama menjabat ...

Bahlil: Tidak ada penyesuaian target investasi di tahun politik

Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia mengatakan tidak akan melakukan penyesuaian target investasi pada ...

Realisasi investasi 2023 lampaui target, capai Rp1.418,9 triliun

Kementerian Investasi/Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) mencatat realisasi investasi sepanjang 2023 mencapai Rp1.418,9 triliun, atau melampaui ...

IHSG menguat jelang rilis data PMA dalam negeri

Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) Bursa Efek Indonesia (BEI) pada Rabu pagi bergerak menguat menjelang rilis data Penanaman Modal Asing (PMA) ...

Wagub Sumbar minta antisipasi agar realisasi investasi 2024 tercapai

Wakil Gubernur Sumatera Barat (Wagub Sumbar) Audy Joinaldy memprediksi realisasi investasi di daerah akan terkoreksi cukup besar pada 2024 ...

Kontribusi manufaktur RI ke dunia capai 241 miliar dolar AS

Ekonom Center of Reform on Economics (CORE) Indonesia Ina Primiana mengatakan kontribusi output manufaktur Indonesia ke dunia mencapai 241 miliar ...

Pemerintah Aceh siapkan sejumlah lokasi investasi

Pemerintah Aceh melalui Dinas Penanaman Modal dan Perizinan Terpadu Satu Pintu (DPMPTSP) Aceh menyatakan telah menyiapkan lokasi investasi yang clear ...

Pemprov Lampung komitmen ciptakan lingkungan bisnis ramah investasi

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung berkomitmen menciptakan lingkungan bisnis ramah investasi guna meningkatkan pertumbuhan ekonomi ...