Tag: realisasi anggaran

Menag sebut pengawalan Itjen buat program prioritas dapat terlaksana

Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengapresiasi laporan hasil pengawasan Inspektorat Jenderal (Itjen) pada triwulan I dan menyebut bahwa pengawalan ...

Kepala BSKDN ingatkan realisasi APBD harus berdampak ke masyarakat

Kepala Badan Strategi Kebijakan Dalam Negeri (BSKDN) Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Yusharto Huntoyungo mengingatkan pemerintah daerah bahwa ...

Polda Sumsel tingkatkan pengawasan daerah rawan karhutla

Kepolisian Daerah Sumatera Selatan (Polda Sumsel) meningkatkan pengawasan daerah rawan terjadi kebakaran hutan dan lahan (karhutla) menghadapi ...

Mensos paparkan penurunan anggaran 2023 berdampak pada target program

Menteri Sosial Tri Rismaharini memaparkan penurunan anggaran di Kementerian Sosial pada 2023 berdampak pada pengurangan sejumlah target penerima ...

Sri Mulyani serahkan LKPP Tahun 2022 "unaudited" kepada BPK

Menteri Keuangan (Menkeu) Sri Mulyani menyerahkan Laporan Keuangan Pemerintah Pusat (LKPP) Tahun 2022 yang belum diaudit alias unaudited kepada Badan ...

Pemprov DKI serahkan laporan keuangan tahun anggaran 2022 ke BPK

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menyerahkan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) tahun anggaran 2022 kepada Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) ...

Terbaik tangani COVID-19 Sumatera, Presiden beri penghargaan Kepri

Presiden Joko Widodo (Jokowi) memberikan penghargaan kepada Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau (Pemprov Kepri) karena dinilai menjadi provinsi ...

Pekanbaru raih penghargaan realisasi belanja daerah tertinggi

Pemerintah Kota (Pemkot) Pekanbaru, Provinsi Riau dalam ajang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Award 2023 Kementerian Dalam Negeri ...

Kemendagri beri penghargaan daerah dengan realisasi APBD tertinggi

Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) memberikan penghargaan kepada daerah dengan realisasi anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) tertinggi ...

Kemenhub optimalkan PNBP sektor perhubungan laut melalui penerapan AIS

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) terus mengoptimalkan penerimaan negara bukan pajak (PNBP) di sektor perhubungan laut, salah satunya dengan ...

Kemenkeu tunggu penyesuaian data sebelum alokasikan dana bansos pangan

Direktur Jenderal Anggaran Kementerian Keuangan (Kemenkeu) Isa Rachmatarwata mengatakan pihaknya akan menunggu terlebih dahulu penyesuaian data ...

Bamsoet minta Menkeu jelaskan laporan Ombudsman soal malaadministrasi

Ketua MPR RI Bambang Soesatyo (Bamsoet) meminta Menteri Keuangan Sri Mulyani menjelaskan laporan Ombudsman RI terkait belum dijalankannya ...

BKKBN kejar pemakaian KB Metode Kontrasepsi Jangka Panjang di Aceh

Badan Kependudukan dan Keluarga Berencana Nasional (BKKBN) mengaku sedang mengejar cakupan pemakaian KB Metode Kontrasepsi Jangka Panjang (MKJP) di ...

Ganjar dorong pemanfaatan proyek strategis nasional tingkatkan ekonomi

Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mendorong pemanfaatan proyek strategis nasional (PSN) untuk meningkatkan dan mempercepat pertumbuhan ekonomi ...

Wakil Ketua DPR: Pemerintah evaluasi anggaran ketahanan pangan

Wakil Ketua DPR RI Bidang Kesejahteraan Rakyat (Korkesra) Abdul Muhaimin Iskandar (Gus Muhaimin) meminta pemerintah untuk mengevaluasi kebijakan ...