Tag: putri

Bulu tangkis - Zaki dan Richie ciptakan "All Jateng final"

Zaki Ubaidillah dan Richie Duta Ricardo menciptakan final sesama atlet Jawa Tengah atau "All Jateng Final" dalam bulu tangkis tunggal putra ...

Cedera hamstring tak halangi Hendro berprestasi di PON 2024

Atlet nasional Hendro masih tak terbendung di atletik nomor 20 km jalan cepat putra PON XXI/2024 Sumut-Aceh dengan mempersembahkan medali emas untuk ...

Atletik - Halida Ulfa puas latihan kerasnya berbuah medali emas

Atlet Kalimantan Selatan Halida Ulfa mengatakan kerja kerasnya selama ini telah berbuah manis dengan mendapatkan medali emas jalan cepat putri PON ...

Panahan - Pertandingan nomor nasional beregu ditunda lantaran badai

Pertandingan panahan perempat final dan semifinal nomor nasional beregu putra, nomor nasional beregu putri dan nomor nasional beregu campuran yang ...

PB Akuatik Indonesia: Perenang muda bertalenta bermunculan di PON 2024

Kepala Bidang Pembinaan dan Prestasi Pengurus Besar Akuatik Indonesia (PB AI) Wisnu Wardhana mengatakan talenta-talenta muda bermunculan dalam Pekan ...

Jakarta duetkan medali emas dayung rowing pantai PON XXI

Kontingen Jakarta sukses menduetkan dua medali emas pada cabang olahraga dayung rowing beach sprint atau rowing pantai Pekan Olahraga Nasional (PON) ...

Voli pasir - Kalahkan Jabar, Dela-Devi sumbang emas untuk Jawa Tengah

Tim bola voli pasir putri Jawa Tengah yang diperkuat Dela Novitasari dan Devi Novitasari memastikan medali emas Pekan Olahraga Nasional (PON) ...

Skateboard arena olahraga baru bagi kaum gen Z dan milenial

Gerimis yang tak kunjung reda sejak pukul 09.00 WIB hingga 17.00 WIB di lapangan sepatu roda Pantai Pelangi, Pidie, Aceh, Selasa, justru menjadi ...

Lola H Blegur kalahkan Issa Behuku untuk rebut emas rowing pantai PON

Atlet dayung putri DKI Jakarta Lola Hanarina Blegur berhasil membawa pulang medali emas pada cabang olahraga dayung rowing beach sprint atau rowing ...

Arena pertandingan panahan porak-poranda dihempas badai

Arena pertandingan panahan porak-poranda dihempas hujan badai seusai babak semifinal nomor nasional putra dan putri Pekan Olahraga Nasional (PON) ...

Gregoria merasa tertampar kalah di babak pertama China Open

Tunggal putri Indonesia Gregoria Mariska Tunjung merasa tertampar dengan kekalahan yang ia alami pada babak pertama China Open 2024. Bertanding di ...

Atlet Kalsel raih emas 20 km jalan cepat putri

Kontingen Kalimantan Selatan menambah pundi-pundi medali emas di Pekan Olahraga nasional (PON) XXI/2024 yang kali dipersembahkan Halida Ulfa dari ...

Sepak takraw - Jabar dan Jateng lolos ke final regu putri

Jawa Tengah (Jateng) dan Jawa Barat (Jabar) lolos ke final nomor regu putri cabang olahraga sepak takraw Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut ...

Jadwal tenis meja, laga tunggal putra-putri digelar hari ini

Cabang olahraga tenis meja akan menggelar babak penyisihan nomor pertandingan terakhir, yaitu tunggal putra dan tunggal putri, dalam ajang Pekan ...

Estetika tarian Bianca dengan sepatu roda

Diantara kontingen sepatu roda nomor frestyle Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumut 2024 yang hadir di Pidie Convention Hall, Pidie, atlet ...