Tag: pt pelabuhan indonesia

Erick Thohir: BMTH berpotensi tingkatkan wisman 1,5 kali lipat

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir menyebut Bali Maritim Tourism Hub (BMTH) di kawasan Pelabuhan Benoa, Bali berpotensi tingkatkan ...

Belasan mobil damkar dikerahkan padamkan kebakaran TPA Suwung-Denpasar

Sebanyak 13 mobil pemadam kebakaran (damkar) dikerahkan untuk memadamkan kebakaran di Tempat Pembuangan Akhir (TPA) Regional Sarbagita Suwung di Kota ...

Pelindo Group Makassar latih nelayan tentang manajemen koperasi

PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Group Wilayah Kerja Makassar, Sulawesi Selatan, mengadakan pelatihan tentang manajemen koperasi untuk nelayan ...

Pelindo buat pelatihan manajemen majukan Desa Wisata Penglipuran

PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo mengadakan pelatihan perencanaan bisnis dan pengelolaan Desa Wisata Penglipuran untuk meningkatkan ...

PLN Sumut eratkan koordinasi "green port" dengan Pelindo

PLN Unit Induk Distribusi (UID) Sumatera Utara mengeratkan koordinasi soal program "green port" atau pelabuhan hijau dengan PT Pelabuhan ...

Pelindo layani 2,2 juta penumpang di periode angkutan Lebaran 2024

PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo mencatat sebanyak 2.260.360 orang menggunakan layanan kepelabuhanan perseroan di 63 terminal penumpang ...

Pelindo raih BUMN penyelenggara bazar terbaik di Bazar UMKM 2023

PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo meraih penghargaan sebagai BUMN penyelenggara bazar terbaik dalam kategori "Kreativitas Acara ...

Tiga UMK binaan Pelindo ikuti ajang FHA Food & Beverage Singapura

PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo memfasilitasi tiga usaha mikro dan kecil (UMK) binaan berpartisipasi dalam ajang pameran International ...

Sebanyak 16 kapal layani ribuan pemilir di Pelabuhan Tanjung Perak

ANTARA - PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) Regional 3 memastikan hari ini, Jumat (19/4), merupakan puncak arus mudik melalui Pelabuhan Tanjung Perak ...

PLN Sumbar bantu percepat implementasi pelabuhan hijau Pelindo

PLN Unit Induk Distribusi (UID) Sumatera Barat akan membantu percepatan implementasi pelabuhan hijau atau green port PT Pelabuhan Indonesia (Pelindo) ...

Transformasi Pelindo bangkitkan ekonomi KTI melalui MNP

Pada 1 Oktober 2021 menjadi babak baru pengelolaan layanan kepelabuhanan di Indonesia menyusul adanya penggabungan  pengelola ...

Pelindo dan Ikatan alumni UNAIR permudah pemilir balik ke Surabaya

ANTARA - Sebagai bentuk pengabdian kepada masyarakat, Ikatan Alumni Universitas Airlangga Surabaya, Jawa Timur, yang bekerja sama dengan PT Pelabuhan ...

Pelindo tingkatkan koordinasi agar pelayanan arus balik optimal

PT Pelabuhan Indonesia (Persero) atau Pelindo meningkatkan koordinasi dengan para pemangku kepentingan (stakeholder) instansi pelabuhan agar ...

Pelindo Regional 4 catat penumpang 331 ribu orang jelang lebaran

Dua hari menjelang Lebaran, PT Pelabuhan Indonesia (Persero) Regional 4 mencatat pergerakan penumpang yang berangkat dan penumpang yang turun di ...

Satgas Bencana BUMN tangani 2.100 warga terdampak gempa Bawean

Tim medis dan relawan yang diberangkatkan Petrokimia Gresik bersama Satgas Bencana Nasional BUMN Wilayah Jawa Timur dan Anggota Satgas lainnya telah ...