Tag: produk impor

Presiden Jokowi sebut impor pakaian bekas sangat mengganggu

Presiden RI Joko Widodo menyebutkan bahwa aktivitas impor pakaian bekas sangat mengganggu perkembangan industri dalam negeri. "Sudah ...

Jokowi ingatkan semua pihak hati-hati setelah kolapsnya SVB di AS

Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) mengingatkan semua pihak untuk berhati-hati dengan kegentingan ekonomi global setelah kebangkrutan Silicon Valley ...

Wakil ketua komisi VI dukung Bahlil bangun proyek LCI

Wakil Ketua Komisi VI DPR RI Muhammad Sarmuji mendukung Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia terkait ...

Kemenperin beri penghargaan P3DN agar tingkatkan gairah industri RI

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) memberikan penghargaan Penggunaan Produk Dalam Negeri (P3DN) guna meningkatkan minat para pengguna produk ...

Thrifting dinilai rugikan UMKM, MenKopUKM ajak cintai produk lokal

Menteri Koperasi dan UKM (MenKopUKM) Teten Masduki mengajak masyarakat untuk mencintai, membeli dan mengonsumsi produk lokal seiring maraknya ...

Transaksi e-katalog lokal di Payakumbuh capai Rp9 miliar di 2023

Pemerintah Kota (Pemkot) Payakumbuh, Sumatera Barat mencatat realisasi transaksi daerah tersebut di e-katalog lokal telah mencapai Rp9 miliar lebih ...

Bahlil pastikan kawal proyek Lotte Chemical Cilegon rampung 2025

Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia memastikan siap mengawal proyek investasi PT Lotte Chemical ...

Kemenperin dukung industri furnitur tingkatkan daya saing

Kementerian Perindustrian terus mendukung industri furnitur Indonesia untuk meningkatkan daya saing dan produktivitasnya melalui berbagai ...

Pertemuan bilateral Indonesia-Inggris bahas hubungan ekonomi

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan optimistis hubungan kerja sama Indonesia dan Inggris dapat terus berkembang seiring dengan potensi ...

Mendag sebut kemitraan ASEAN-Inggris harus terus diperkuat

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan menyatakan, penguatan kerja sama internasional menjadi sangat penting bagi ASEAN, termasuk dengan ...

Ritel modern asal Jepang siap membuka 10 toko baru di Indonesia

Perusahaan ritel modern asal Jepang PT AEON Indonesia berencana membuka 10 toko baru di wilayah Jabodetabek hingga akhir 2025. Penambahan toko ini ...

Mendag dorong Nike kembangkan produksi di Indonesia

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan berharap dapat mendorong lebih jauh hubungan dagang dan investasi Indonesia dengan perusahaan Inggris, ...

Mendag bertolak ke Inggris guna tingkatkan ekspor kopi Indonesia

Menteri Perdagangan (Mendag) Zulkifli Hasan bertolak ke London, Inggris, dalam rangka meningkatkan kerja sama perdagangan dan ekspor kopi Indonesia, ...

Ingin ikut proyek infrastruktur, TKDN kuncinya

Pemerintah terus menggenjot pembangunan infrastruktur, termasuk pada tahun 2023, terlihat dari anggaran yang dialokasikan kepada Kementerian ...

Hari Pendengaran Sedunia soroti harga alat bantu dengar yang mahal

Komite Pusat Penanggulangan Gangguan Pendengaran dan Ketulian (PGPKT) menyoroti harga alat bantu dengar bagi penyandang tuna rungu di Indonesia yang ...