Tag: praya

Karnaval Budaya Bau Nyale tampilkan 1.000 Putri Mandalika

Pemerintah Kabupaten Lombok Tengah, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), menggelar karnaval budaya dalam rangka meramaikan Festival Bau Nyale ...

Kejari menahan oknum Kades di Lombok Tengah korupsi dana desa

Kejaksaan Negeri Kabupaten Lombok Tengah, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) menahan Kepala Desa Gemel, Kecamatan Jonggat inisial MR (40) sebagai ...

Bandara Lombok rencanakan pengembangan rute penerbangan internasional

PT Angkasa Pura I Bandara Internasional Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB), merencanakan pengembangan rute internasional langsung dari Lombok menuju ...

Polresta Mataram sita 3.000 butir Tramadol dari dua pria Lombok Tengah

Aparat Kepolisian Resor Kota Mataram, menyita 3.000 butir Tramadol kiriman paket dari Jakarta yang melibatkan dua pria asal Praya Timur, ...

TNI membangun fasilitas umum di Lombok Tengah

Jajaran TNI Kodim 1620 Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB), melaksanakan program karya bakti dengan membangun fasilitas umum di delapan lokasi ...

Asosiasi UMKM Mandalika perkuat kualitas produk

PT ITDC bersama Asosiasi Usaha Mikro, Kecil, dan Menengah (UMKM) Mandalika, Kabupaten Lombok Tengah, Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB) menggelar ...

Dispar libatkan agen perjalanan wisata untuk promosi tradisi Bau Nyale

Dinas Pariwisata (Dispar) Kabupaten Lombok Tengah, Provinsi Nusa Tenggara Barat melakukan kolaborasi dengan agen perjalanan wisata dalam ...

KemenPUPR optimalkan Bendungan Pengga di NTB guna penuhi kebutuhan air

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) mengoptimalkan pemanfaatan Bendungan Pengga, Nusa Tenggara Barat guna memenuhi kebutuhan air ...

KPU Lombok Tengah gelar PSU Pemilu 2024 di dua TPS

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat, melaksanakan pemungutan suara ulang (PSU) di dua tempat pemungutan ...

Petani tadah hujan di Lombok Tengah dibekali ilmu iklim

Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) bersama Pemerintah Kabupaten Lombok Tengah, Provinsi Nusa Tenggara Barat menggelar program ...

NasDem Lombok Tengah raih kursi di semua dapil di Pemilu 2024

Partai Nasional Demokrat (NasDem) berhasil meraih sebanyak enam kursi atau semua dapil tingkat DPRD kabupaten dalam Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 di ...

Polisi menghalau warga yang akan saling serang di Lombok Tengah

Polres Lombok Tengah Provinsi Nusa Tenggara Barat berhasil menghalau warga Desa Ketare Kecamatan Pujut yang ingin melakukan penyerangan ke Dusun ...

Pj Gubernur Kaltim minta Dispar cari terobosan majukan industri wisata

Penjabat Gubernur Provinsi Kalimantan Timur (Kaltim) Akmal Malik meminta jajaran Dinas Pariwisata provinsi itu berpikir kreatif mencari terobosan ...

Polisi perketat pengamanan di Lombok Tengah menjelang pleno kecamatan

Polres Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB) mempertebal pengamanan di setiap kecamatan setelah pemungutan suara Pemilu 2024 untuk memastikan ...

Investor Dubai rencanakan membangun mal di Lombok Tengah

Investor asal Dubai bernama Samir Ahmed Munshi bertemu dengan Bupati Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat (NTB), H Lalu Pathul Bahri untuk membahas ...