Tag: prasejarah

BRIN inisiasi ekskavasi arkeologi di Bumiayu, Jateng dan Bongal, Sumut

Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) melakukan inisiasi ekskavasi arkeologi peninggalan nenek moyang di situs Bumiayu, Kabupaten Brebes, Jawa ...

BRIN rilis gambar cadas prasejarah RI lewat konten khusus di Google

Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) merilis lukisan gua atau gambar cadas prasejarah, peninggalan nenek moyang Indonesia, melalui konten khusus ...

Mendikbudristek sebut IHA nyalakan obor "curiosity" pada generasi muda

Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Mendikbudristek) Nadiem Makarim mengatakan Badan Layanan Umum (BLU) Museum dan Cagar Budaya/ ...

Nadiem: Indonesian Heritage Agency kembangkan museum-cagar budaya

Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nadiem Anwar Makarim membentuk Badan Layanan Umum (BLU) Indonesian Heritage Agency (IHA) dalam ...

18 museum dan 34 cagar budaya nasional resmi menjadi satu badan

Sebanyak 18 museum dan 34 cagar budaya nasional pada Kamis malam ini resmi bertransformasi menjadi satu badan layanan umum (BLU) di lingkungan ...

Nadiem resmikan Museum Song Terus di Pacitan

Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi Nadiem Anwar Makarim meresmikan Museum Song Terus di Kabupaten Pacitan, Jawa Timur, yang ...

Wisatawan ke Gunung Gambir Jember terus meningkat saat libur Lebaran

Tingkat kunjungan wisatawan ke kawasan agrowisata perkebunan teh Gunung Gambir, Kabupaten Jember, Jawa Timur, tercatat terus mengalami peningkatan ...

Fosil reptil prasejarah ditemukan di kawasan Tiga Ngarai China

Fosil spesies reptil herbivora yang berusia sekitar 170 juta tahun belum lama ini ditemukan di kawasan Bendungan Tiga Ngarai di wilayah Yunyang, ...

Menilik situs peninggalan Qujialing di Hubei, China

China merilis daftar 10 temuan arkeologi teratas tahun 2023 dengan situs peninggalan Qujialing terdaftar sebagai salah satunya. Situs peninggalan ...

Kemendikbudristek mentransformasi museum dan cagar budaya dengan 3R

Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek) menaruh fokus untuk mentransformasi unit pelayanan museum dan cagar ...

Balai Pelestarian Kebudayaan survei batu berlapis di Rejang Lebong

Peneliti dari Balai Pelestarian Kebudayaan Wilayah VII Bengkulu-Lampung melakukan survei lapangan penemuan batu berlapis di wilayah Kabupaten Rejang ...

Guruh Soekarnoputra kisahkan shalat Jumat pertama bersama Soekarno

Anak bungsu Presiden Pertama RI, Mohammad Guruh Irianto Soekarnoputra, mengisahkan pengalamannya diajak shalat Jumat pertama oleh ayahnya, Presiden ...

Peneliti China temukan aktivitas manusia prasejarah

Sejumlah besar artefak yang terbuat dari batu, tulang, dan tanduk hewan ditemukan di Situs Chuandong di wilayah Puding, Provinsi Guizhou, China barat ...

Arkeolog sebut "atap dunia" telah dihuni sejak 50.000 tahun silam

Daerah pedalaman Dataran Tinggi Qinghai-Xizang di China, yang dikenal sebagai "atap dunia" atau kutub ketiga di dunia, telah dihuni sejak ...

"Historipedia Kalimantan Timur", merajut IKN dari sejarah Bumi Etam

Pemindahan Ibu Kota Nusantara (IKN) menjadi bukti bahwa Pemerintah tengah mempersiapkan kota masa depan untuk pemerataan pembangunan Indonesia. ...