Tag: pon xxi 2024

Kaltim tembus final panahan compound beregu putri usai lumat Jakarta

Tim panahan Kalimantan Timur (Kaltim) berhasil meluncur ke final divisi compound beregu putri seusai melumat tim Jakarta 225-216 pada semifinal dalam ...

NTB rebut emas atletik 200 meter putra melalui Zohri

Kontingen Nusa Tenggara Barat (NTB) menambah pundi-pundi medali emas pada PON XXI/2024 Aceh-Sumut yang dipersembahkan pelari nasional Lalu Muhammad ...

Panahan - Jateng dan DIY amankan tiket final compound beregu putra

Tim panahan Jawa Tengah (Jateng) dan tim DI Yogyakarta mengamankan tiket final nomor compound beregu putra usai menang atas lawan masing-masing di ...

Polri telah kirim tim untuk tangani permasalahan PON XXI Aceh-Sumut

Polri memastikan telah mengirim tim dari satuan tugas (Satgas) yang terdiri dari Polda Aceh dan Sumatra Utara (Sumut) untuk menangani permasalahan ...

Nella Agustin raih emas untuk Sumut dan pecahkan rekornas

Pelari Nella Agustin sukses mempersembahkan medali emas PON XXI/2024 Sumut-Aceh untuk kontingen Sumatera Utara dari cabang olahraga atletik nomor 200 ...

Kalimantan Timur pimpin klasemen golf perseorangan putra hari kedua

Kalimantan Timur (Kaltim) memimpin klasemen golf perseorangan putra  Pekan Olahraga Nasional (PON) Aceh-Sumatera Utara 2024 yang digelar di ...

Sumut-DKI Jakarta unggul dalam golf perorangan putri hari kedua PON

Provinsi Sumatera Utara (Sumut) dan DKI Jakarta unggul dalam klasemen sementara pertandingan golf nomor perorangan putri hari kedua yang digelar di ...

Panahan - Jatim dan Jateng tembus final divisi recurve beregu putri

Tim panahan Jawa Timur (Jatim) dan tim Jawa Tengah (Jateng) berhasil menembus babak final divisi recurve beregu putri seusai menang pada semifinal ...

PB PGI akan wajibkan pengprov adakan turnamen besar bina atlet golf

Pengurus Besar Persatuan Golf Indonesia (PB PGI) akan mewajibkan pengurus provinsi (pengprov) PGI untuk mengadakan satu turnamen besar tingkat ...

Ketum PGI apresiasi pertandingan golf PON XXI di Sumut berjalan lancar

Ketua Umum Persatuan Golf Indonesia (PGI) Japto Soelistyo Soerjosumarno mengapresiasi pertandingan golf pada Pekan Olahraga Nasional (PON) ...

Kaos berlogo PON 2024 laris manis terjual di Medan

Penjualan kaos berlogo Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI Aceh-Sumatera Utara 2024 laris manis di Medan, terutama sepanjang perhelatan PON yang sudah ...

Pemprov Sumut ajak masyarakat beli produk UMKM di bazar PON 2024

Pemerintah Provinsi Sumatera Utara (Pemprov Sumut) melalui Dinas Koperasi, Usaha Kecil, dan Menengah (Diskop UKM) mengajak masyarakat untuk membeli ...

Penjualan UMKM di Sumut tembus Rp300 juta selama PON

Pemerintah Provinsi Sumatera Utara (Pemprov Sumut) melalui Dinas Koperasi, Usaha Kecil, dan Menengah (Diskop UKM) mencatat sampai hari ini penjualan ...

Round up - Persaingan sengit Jawa Timur dan DKI di posisi puncak

Pekan Olahraga Nasional (PON) XXI/2024 di Aceh-Sumatera Utara menampilkan persaingan yang sangat ketat, terutama antara Jawa Timur dan DKI Jakarta ...

Balap Sepeda - Keindahan Toba jadi penyemangat Syelhan gondol emas

Pemandangan indah Danau Toba di sepanjang lintasan balapan menjadi salah satu penyemangat  Muhammad Syelhan Nur Rahmat untuk terus berjuang ...