Tag: pon 2020

Menpora: 37 cabang olahraga dipastikan dipertandingkan pada PON

Menteri Pemuda dan Olahraga (Menpora) RI Zainuddin Amali mengatakan ada 37 cabang olahraga yang dipastikan akan dipertandingkan pada perhelatan Pekan ...

Atlet PON Aceh batal latihan ke Tiongkok

Atlet Aceh dari sejumlah cabang olahraga yang disiapkan ke PON Papua batal menjalani pemusatan latihan di Tiongkok menyusul mewabahnya virus corona ...

Anggota DPR : Prioritaskan keamanan-kenyamanan PON 2020

Wakil Ketua Komisi III DPR RI dari Fraksi Partai NasDem Ahmad Sahroni mengatakan jaminan keamanan dan kenyamanan atas para atlet yang akan berlaga di ...

Progres pembangunan Arena Aquatic Papua capai 79 persen

PT Waskita Karya (Persero) Tbk saat ini mengerjakan pembangunan Arena Aquatic Papua untuk persiapan Pekan Olahraga Nasional (PON) 2020 yang progres ...

DPR minta segera selesaikan "venue" PON Papua

Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI meminta pemerintah pusat dan daerah mempercepat penyelesaian pembangunan venue olahraga untuk penyelenggaraan Pekan ...

Tujuh tahun berpolemik, pemerhati tenis meja kirim surat ke presiden

Polemik yang terjadi di induk organisasi tenis meja Indonesia masuk tujuh tahun delapan bulan dan kondisi ini menjadi perhatian para pemerhati ...

Ketua BMP: PON XX di Papua harus sukses, tidak boleh ada yang menolak

Ketua Umum Barisan Merah Putih (BMP) Pegunungan Tengah Papua wilayah La Pago Provinsi Papua Salmon Walilo menegaskan PON XX/2020 yang diselenggarakan ...

Lembaga Kajian Olahraga Prestasi Kaltim dukung Jatim penyangga PON

Lembaga Kajian Olahraga Prestasi (Lekop) Kalimantan Timur memberikan dukungan terhadap Jawa Timur sebagai provinsi penyangga penyelenggara ...

Pengamanan tahun 2020 difokuskan pada Pilkada serentak dan PON

Pengamanan tahun 2020 oleh Polri dan TNI, akan difokuskan pada Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak dan Pekan Olahraga Nasional (PON) yang akan ...

Dinkes anggarkan Rp8 miliar untuk inventaris gedung doping center

Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Papua menganggarkan Rp8 miliar untuk pengadaan inventaris gedung doping center yang hingga kini masih dalam tahap ...

Kondisi sudah aman, pedagang di Jayawijaya diminta kembali ke pasar

Pemerintah Kabupaten Jayawijaya, Provinsi Papua, meminta pedagang yang beberapa waktu lalu keluar dari pasar menyusul kericuhan pada 23 September ...

TNI-Polri siapkan tindakan darurat antisipasi bencana

TNI dan Polri menyiapkan rencana tindakan darurat dalam mengantisipasi bencana alam yang terjadi pada tahun 2020. Hal itu merupakan salah satu hal ...

Tujuh pesan Panglima TNI jelang pilkada dan PON 2020

Panglima TNI Marsekal TNI Hadi Tjahjanto menyampaikan tujuh pesan kepada jajaran TNI dan Polri menjelang pelaksanaan pilkada serentak di 170 daerah ...

TNI-Polri siap amankan PON 2020 di Papua

Aparat negara, baik TNI maupun Polri siap untuk mengamankan pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) XX Tahun 2020 yang akan digelar di ...

Aceh andalkan atletik raih emas di PON 2020 Papua

Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Aceh menyatakan akan mengandalkan cabang olahraga atletik sebagai peraih medali emas pada Pekan Olahraga ...