Tag: pindah memilih

Polisi kerahkan 1.221 personel untuk jaga debat tahap dua Pilkada DKI

Kepolisian mengerahkan 1.221 personel gabungan untuk menjaga jalannya debat tahap dua pasangan calon (paslon) gubernur dan calon wakil gubernur ...

KPU DKI Jakarta: Tugas, fungsi, hingga keanggotaan

Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta adalah lembaga independen yang menyelenggarakan pemilihan umum di provinsi DKI Jakarta, Indonesia. Sebagai ...

Daftar anggota KPU Pusat 2022-2027 beserta profil singkatnya

Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI telah menetapkan anggota untuk periode 2022-2027. Dalam susunan ini, KPU memiliki enam anggota komisioner, yang ...

Tugas dan wewenang KPU dalam menjaga pemilu yang demokratis

Sebagai lembaga yang berdiri kokoh dalam perjalanan demokrasi Indonesia, Komisi Pemilihan Umum (KPU) memiliki sejarah panjang dan peran penting dalam ...

Pasangan RIDO tunjukkan performa yang mengesankan di berbagai survei

Pasangan calon gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta nomor urut 1, Ridwan Kamil-Suswono menunjukkan performa yang mengesankan di berbagai ...

Berikut rekayasa lalu lintas saat debat kedua pilkada di Jakarta Utara

Dinas Perhubungan (Dishub) DKI Jakarta menyiapkan rekayasa lalu lintas saat debat tahap dua pemilihan kepala daerah (pilkada)  di Beach City ...

KPU Sulsel simulasi pencoblosan pilkada dengan 600 pemilih

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Sulawesi Selatan menyimulasikan proses pemungutan dan penghitungan suara  untuk pemilihan gubernur dan ...

RIDO berkomitmen hadirkan pasar murah di setiap kelurahan

Calon gubernur dan calon wakil gubernur Jakarta nomor urut 1, Ridwan Kamil dan Suswono (RIDO) berkomitmen menghadirkan pasar murah di setiap ...

KPU DKI ingatkan hari terakhir urus pindah memilih 28 Oktober

Komisi Pemilihan Umum (DKI) Jakarta mengingatkan warga Jakarta bahwa hari terakhir mengurus pindah memilih di pemilihan gubernur dan wakil gubernur ...

KPU Jakpus buka posko layanan pindah pemilih di apartemen dan stasiun

Komisi Pemilihan Umum Jakarta Pusat membuka posko layanan pindah pemilih di apartemen dan stasiun untuk daftar pemilih tambahan (DPTb) menjelang ...

Bawaslu Jakbar inventarisasi pelanggaran pemasangan APK Pilkada

Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Jakarta Barat melakukan inventarisasi pelanggaran pemasangan Alat Peraga Kampanye (APK) Pemilihan Kepala ...

Ekonomi dan kesejahteraan jadi tema debat kedua Pilkada DKI Jakarta

Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta menetapkan "Ekonomi dan Kesejahteraan Sosial" sebagai tema debat kedua calon gubernur dan wakil ...

KPU gandeng pemkab edukasi masyarakat terkait layanan pindah memilih

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kepulauan Seribu menggandeng pemerintah kabupaten setempat mengedukasi masyarakat terkait layanan pindah memilih dan ...

KPU Jakpus minta warga cek DPT secara online maupun tatap muka

Komisi Pemilihan Umum Jakarta Pusat (KPU Jakpus) minta kepada warga untuk mengecek apakah namanya sudah tercantum di dalam Daftar Pemilik Tetap (DPT) ...

KPU Pangkalpinang buka 50 posko layanan pindah memilih di Pilkada 2024

ANTARA - Pemerintah Kota Pangkalpinang membuka sebanyak 50 posko pindah memilih untuk Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak tahun 2024. Anggota ...