Tag: piala dunia u 17

Ericksambut positif kehadiranRadja Nainggolandi Liga Indonesia

Ketua Umum PSSI Erick Thohir menyambut positif keputusan Radja Nainggolan bermain di Liga 1 Indonesia dan kehadiran pemain yang pernah memperkuat ...

Sambut final Piala Dunia U-17, Dispora percantik Stadion Manahan

ANTARA - Stadion Manahan di Solo dipercantik untuk menyambut final Piala Dunia U-17 2023, Sabtu (2/12). Beberapa upaya yang dilakukan untuk ...

COO Bhayangkara konfirmasi gaet mantan bintang Inter Radja Nainggolan

Chief Operating Officer (COO) Bhayangkara FC Sumardji mengkonfirmasi telah menggaet mantan pemain bintang Inter Milan, Radja Nainggolan. Radja ...

PLN selesaikan interkoneksi listrik Jawa-Madura

PT PLN (Persero) menyelesaikan interkoneksi listrik Jawa-Madura yang ditandai dengan keberhasilan pemberian tegangan listrik untuk pertama (energize) ...

Diskominfo SP Solo jamin jaringan internet lancar saat final U-17

ANTARA - Kepala Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian (Diskominfo SP) Kota Solo Heni Ermawati, Rabu (29/11) menjamin  jaringan ...

Ruberto dan Echeverri pimpin daftar top skor Piala Dunia U-17

Dua pemain tim nasional Argentina Agustin Ruberto dan Claudio Echeverri memimpin daftar top skor Piala Dunia U-17 2023. Meski gagal membawa timnas ...

Heide debut manis dengan antarkan Jerman ke final

Penjaga gawang tim nasional Jerman U-17 Konstantin Heide mencatatkan debut manis pada Piala Dunia U17 2023 dengan mengantarkan tim Panser maju ke ...

Kenaikan biaya haji 2024 hingga kabar terbaru dari kasus Firli Bahuri

ANTARA - Kilas NusAntara Siang, Rabu (29/11) kembali hadir dengan kabar pilihan dan menarik dari dalam negeri. Ada penjelasan Kemenag soal kenaikan ...

Prabowo belum ambil cuti pada hari kedua kampanye Pilpres 2024

Calon Presiden Prabowo Subianto masih belum mengambil cuti dan tetap berkantor seperti biasa menjalankan tugasnya sebagai Menteri Pertahanan ...

Erick: Kita akan disajikan tontonan berkelas di final Piala Dunia U-17

Ketua Umum Persatuan Sepak Bola Seluruh Indonesia (PSSI) Erick Thohir mengatakan masyarakat Indonesia akan dihibur pertandingan kelas dunia pada ...

Prancis tantang Jerman di final Piala Dunia U-17

ANTARA - Prancis memastikan diri lanjut ke babak final Piala Dunia U-17 setelah mengalahkan Mali 2 - 1, Selasa (28/11). Pada pertandingan final, ...

Placente tetap bangga meski gagal bawa Argentina ke final Piala Dunia

Pelatih timnas Argentina U-17, Diego Placente mengaku tetap merasa bangga dengan para pemainnya meski perjuangan mereka gagal melanjutkan langkah ...

Wueck berambisi kawinkan gelar Euro U-17 dengan Piala Dunia U-17 

Pelatih timnas Jerman U-17, Christian Wueck berambisi mengawinkan gelar Euro U-17 2023 dan Piala Dunia U-17 2023 Indonesia setelah mengantarkan ...

Prancis siap hadapi Jerman di final Piala Dunia U-17

Timnas Prancis U-17 segera mempersiapkan diri untuk menghadapi Jerman di final Piala Dunia 2023 U-17 yang bakal digelar di Stadion Manahan Solo, Jawa ...

Otto Hasibuan masuk TKN Prabowo-Gibran

Ketua Tim Kampanye Nasional (TKN) Prabowo-Gibran, Rosan P Roeslani mengumumkan Ketua Umum Perhimpunan Advokat Indonesia (Peradi) Otto Hasibuan ...