Tag: petugas haji

Petugas pastikan jamaah disabilitas mendapatkan layanan pendamping

Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) memastikan jamaah disabilitas mendapatkan layanan pendamping atau yang membantu saat menjalankan ibadah di ...

Kadaker Madinah titip doa kepada jemaah yang masuk Raudah

Kepala Daerah Kerja (Daker) Madinah Zaenal Muttaqin menitipkan doa kepada jemaah kelompok terbang (kloter) terakhir yang masuk ke Raudah, salah ...

Wagub Jatim siap sambut kepulangan jamaah sebagai keluarga besar IPHI

Wakil Gubernur (Wagub) Jawa Timur Emil Elestianto Dardak menyatakan siap menyambut kepulangan jamaah haji dari Tanah Suci sebagai keluar besar Ikatan ...

Calon haji tuna netra asal Ambon wujudkan mimpi ke tanah suci

Calon Jamaah Haji tuna netra asal Kota Ambon Jania Pari binti Abdul Azis Pari (66) bersyukur dapat mewujudkan mimpi berangkat ke Tanah ...

Irjen Kemenag nilai pelayanan haji di Madinah sesuai SOP dan target

Tim Pengawasan Inspektorat Jenderal (Itjen) Kementerian Agama RI menilai pelayanan haji di Madinah berjalan dengan lancar dan memenuhi standar ...

PPIH akomodir pembayaran dam petugas haji

Kepala PPIH Arab Saudi Daker Mekkah Khalilurrahman meninjau lokasi rumah potong hewan (RPH) Al Ukaisyah yang akan digunakan untuk penyembelihan ...

Petugas siapkan kain dan pakaian ihram pengganti jika najis

Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi menyiapkan kain ihram untuk jamaah laki-laki dan pakaian ihram atau gamis untuk jamaah perempuan ...

Jamaah diimbau fokus ibadah, jangan sibuk belanja di Tanah Suci

Gubernur Kalimantan Barat (Kalbar) Sutarmidji meminta kepada seluruh jamaah calon haji asal provinsi itu untuk tidak sibuk berbelanja dan hanya ...

2.358 calon haji asal NTB telah diberangkatkan ke Tanah Suci

PT Angkasa Pura I Bandara Internasional Lombok, Nusa Tenggara Barat (NTB) menyatakan dari 4.910 calon haji 2023 asal provinsi itu, sebanyak 2.358 ...

Kemenag : calon haji tertua di Bengkulu berangkat ke Arab Saudi

Kantor Wilayah Kementerian Agama (Kanwil Kemenag) Provinsi Bengkulu memberangkatkan 392 calon haji yang masuk kloter sembilan embarkasi Padang, ...

Sakit di Madinah tak halangi jamaah untuk berhaji

Bagi calon haji yang sakit atau dirawat baik di Klinik Kesehatan Haji Indonesià (KKHI) maupun di rumah sakit dipastikan tidak akan terhalang ...

Bupati Jember imbau jamaah calon haji selalu jaga kesehatan

Bupati Jember Hendy Siswanto mengimbau agar seluruh jamaah calon haji selalu menjaga kesehatannya agar bisa menunaikan ibadah haji dengan lancar dan ...

Enam kloter dari Sektor 4 Madinah diberangkatkan ke Mekkah

Sebanyak enam kloter dari Sektor 4 Daerah Kerja (Daker) Madinah diberangkatkan ke Mekkah dengan terlebih dahulu mengambil miqot di Bir Ali atau Dzul ...

Penjabat Wali Kota Kupang lepas 250 calon jemaah haji menuju Mekkah

Penjabat Wali Kota Kupang Provinsi Nusa Tenggara Timur George Melkianus Hadjoh melepas pemberangkatan 250 orang jamaah calon haji berasal dari Kota ...

Satu calon haji kloter tiga Embarkasi Palembang meninggal di Mekkah

Satu calon haji Kelompok Terbang (kloter) 3 Embarkasi Palembang meninggal dunia di Mekkah, Arab Saudi, menurut Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian ...