Tag: petobo

Cetak ulang buku nikah korban tsunami gratis

Kementerian Agama Kota Palu, Sulawesi Tengah, tidak mengenakan biaya pencetakan kembali buku nikah bagi korban gempa, likuifaksi dan tsunami di ...

Tumpukan sampah di Palu sudah ditangani

Kementerian Kesehatan melalui sub klaster Kesehatan Lingkungan dalam penanganan bencana Palu bersama sektor lain telah mengangkut sampah yang ...

KPAI awasi sekolah darurat Palu-Donggala

  Komisi Perlindungan Anak Indonesia melakukan pengawasan sekolah-sekolah darurat untuk memastikan pemenuhan hak pendidikan anak-anak ...

Peneliti ingatkan waspadai sembilan daerah rawan likuifaksi di Aceh

Seorang peneliti dari Universitas Syiah Kuala (Unsyiah) Banda Aceh menyatakan ada sembilan daerah dari 23 kabupaten/kota di Provinsi Aceh yang ...

Sembilan daerah di Aceh rawan likuifaksi

Seorang peneliti dari Universitas Syiah Kuala (Unsyiah) menyatakan, ada sembilan daerah dari 23 kabupaten/kota di Aceh paling rawan terjadinya ...

Bulog pastikan ketersediaan beras cukup di Sulawesi Tengah

Perum Bulog memastikan ketersediaan beras di Sulawesi Tengah hingga kini masih dalam kondisi aman. Bencana yang terjadi beberapa waktu lalu tidak ...

Menata kembali pendidikan pascabencana

Galang tak bisa menahan tangisnya, saat mengenang kembali gempa bumi yang disusul tsunami dan likuifaksi yang melanda Palu pada Jumat ...

Kala tentara hadir pulihkan duka Sulteng

Suara alat berat excavator bergemuruh ketika membongkar reruntuhan bangunan pada titik likuifaksi atau pencairan disertai pergeseran tanah di ...

Korban meninggal gempa Sulteng kembali ditemukan, total 2.256 orang

Kepala Pusat Data, Informasi dan Hubungan Masyarakat Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Sutopo Purwo Nugroho mengatakan tim gabungan ...

BNPB: kerugian bencana Sulteng capai Rp13,82 triliun

Kepala Pusat Data, Informasi dan Hubungan Masyarakat Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Sutopo Purwo Nugroho mengatakan Tim Rehabilitasi ...

Catatan jurnalis Antara - Naluri wartawan yang tak pernah padam

Oleh Rolex Malaha *) Waktu menunjukkan pukul 15.30 Wita, Jumat, 28 September 2018, ketika gempa bumi pertama bermagnitudo 6 pada Skala Richter, ...

Korban meninggal Sulteng masih ditemukan

Kepala Pusat Data, Informasi dan Hubungan Masyarakat Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Sutopo Purwo Nugroho mengatakan meskipun evakuasi ...

Diintensifkan, percepatan pemulihan dampak bencana Sulteng

Kepala Pusat Data, Informasi dan Hubungan Masyarakat Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Sutopo Purwo Nugroho mengatakan penanganan darurat ...

BNPB: Tak ada WN Belanda yang meninggal di Sulteng

Kepala Pusat Data, Informasi dan Hubungan Masyarakat Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Sutopo Purwo Nugroho mengatakan tidak ada warga ...

Ratusan tenda pengungsi Balaroa siap ditempati

Tiga ratus lebih tenda Hunian Sementara telah berdiri dan siap ditempati oleh pengungsi korban gempa dan likuifaksi di Kelurahan Balaroa, Kecamatan ...