Tag: petani kelapa

Harga CPO tinggi, sejumlah petani batal ikuti program peremajaan sawit

Dinas Pertanian Kabupaten Mukomuko, Provinsi Bengkulu, menyatakan sejumlah petani kebun kelapa sawit di Desa Lubuk Talang batal mengikuti program ...

Sertifikasi ISPO perkebunan sawit dinilai lebih cepat

Pelaksanaan sertifikasi Indonesian Sustainable Palm Oil (ISPO) perkebunan kelapa sawit di Tanah Air dinilai berjalan lebih cepat setelah ...

Vaksinasi COVID-19 dan peremajaan sawit dilakukan bersamaan di Kalsel

Program vaksinasi COVID-19 dan program peremajaan perkebunan kelapa sawit rakyat diselenggarakan secara bersamaan oleh Sinar Mas Agribusiness & ...

Kementan terus pacu daya saing SDM perkebunan kelapa sawit

Direktorat Jenderal Perkebunan Kementan bersama Badan Pengelola Dana Perkebunan Kelapa (BPDPKS) terus mengembangkan daya saing SDM di sektor ...

Kisah petani sawit yang "kebal" pandemi

"Di sini mah bebas pandemi," kata Dadan Ramdan di teras kantor berbentuk rumah milik PT Perkebunan Nusantara VIII yang dikelilingi lahan ...

Ditjen Perkebunan: Kemitraan cikal bakal korporasi pekebun sawit

Program kemitraan antara pekebun dengan perusahaan yang berhasil meningkatkan kesejahteraan pekebun menjadi cikal bakal pembentukan korporasi pekebun ...

Pemerintah serius tangani industri sawit agar berkelanjutan

Asisten Deputi Pengembangan Agribisnis Perkebunan Kemenko Perekonomian Mochammad Edy Yusuf menyatakan pemerintah serius menangani berbagai isu yang ...

Apkasindo: Pemerintah harus lindungi sawit dari kampanye hitam asing

Asosiasi Petani Kelapa Sawit Indonesia (Apkasindo) menyatakan pemerintah seharusnya melindungi kelapa sawit dari kampanye hitam lembaga swadaya ...

BPDP-KS: Kemitraan akan tingkatkan potensi kesejahteraan petani sawit

Direktur Penyaluran Dana Badan Pengelola Perkebunan Kepala Sawit (BPDP-KS) Edi Wibowo mengatakan potensi peningkatan kesejahteraan petani dapat ...

Peluang ekspor komoditas pertanian di tengah pandemi

Isu pangan menjadi semakin kritikal di tengah masa pandemi COVID-19, bahkan sebelumnya pun FAO telah memperingatkan adanya ancaman krisis pangan jauh ...

Anggota DPR ingin industri sawit fokus peremajaan lahan

Wakil Ketua Komisi IV DPR Dedi Mulyadi minta agar pelaku usaha industri perkebunan kelapa sawit dimudahkan akses pembiayaannya sehingga mampu antara ...

Musi Banyuasin targetkan peremajaan sawit rakyat 52.000 ha pada 2024

Pemerintah Kabupaten Musi Banyuasin, Sumatera Selatan, menargetkan program peremajaan sawit rakyat (PSR) mencapai lahan seluas 52.000 hektare dengan ...

Aspekpir dukung percepatan Program Peremajaan Sawit Rakyat

Asosiasi Petani Kelapa Sawit Perkebunan Inti Rakyat (Aspekpir) mendukung Program Peremajaan Sawit Rakyat (PSR) dengan melakukan road show Pertemuan ...

Pemkab Bangka Tengah lakukan peremajaan 500 hektare sawit masyarakat

Pemerintah Kabupaten Bangka Tengah, Provinsi Kepulauan Bangka Belitung, tahun ini melakukan peremajaan seluas 500 hektare kebun sawit ...

Menkeu sesuaikan tarif pungutan ekspor produk kelapa sawit

Pemerintah menyesuaikan tarif pungutan ekspor produk kelapa sawit sesuai Peraturan Menteri Keuangan (PMK) Nomor 76/PMK.05/2021 tentang Perubahan ...