Tag: pertumbuhan industri

Lion Parcel gandeng Indah Logistik memperkuat infrastruktur pengiriman

Perusahaan jasa logistik PT Lion Express (Lion Parcel) bersama Indah Logistik berkolaborasi memperkuat infrastruktur dan jaringan pengiriman dalam ...

Italia perkenalkan teknologi tekstil ramah lingkungan ke Indonesia

Kantor Promosi Dagang (Italian Trade Agency/ITA) Kedutaan Besar Italia bersama Asosiasi Produsen Mesin Tekstil Italia (ACIMIT) memperkenalkan ...

OJK tingkatkan inklusi keuangan digital lewat BFN 2024

Kepala Eksekutif Pengawas Inovasi Teknologi Sektor Keuangan, Aset Keuangan Digital dan Aset Kripto (IAKD) Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Hasan Fawzi ...

China dorong inovasi wahana antariksa kargo berbiaya rendah

China mengambil langkah signifikan dalam bidang logistik antariksa dan pengembangan antariksa komersial dengan memperkenalkan wahana antariksa kargo ...

JAFF Market jadi sarana berjejaring bagi ekosistem perfilman

JAFF Market edisi perdana yang berlangsung 3-5 Desember 2024 menjadi sebuah marketplace dan medium yang akan menjadi tempat dan sarana berjejaring ...

Krakatau Steel dan Pertagas tanda tangani kerja sama penyediaan pipa BBM

PT Krakatau Steel (Persero) Tbk dan PT Pertamina Gas (Pertagas) menandatangani perjanjian kerja sama penyediaan pipa baja, yang akan menyalurkan ...

Memberdayakan UMKM industri kreatif sebagai penyumbang ekonomi negara

​​​​Industri ekonomi kreatif belakangan ini telah menjadi salah satu sektor andalan negara untuk meningkatkan pendapatan nasional. Bahkan ...

Kemenperin luncurkan peta jalan hilirisasi aspal buton

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) meluncurkan peta jalan hilirisasi aspal buton guna mendorong pengembangan infrastruktur dalam negeri, ...

AI dan big data jadi solusi atasi kesenjangan kredit

Chief Technology Officer AdaKami, Dr. Ming Gu mengatakan penggunaan AI dan big data dapat menjadi kunci untuk menjembatani kesenjangan kredit (credit ...

Mazda mulai pembangunan pusat pelatihan di PIK 2

PT Eurokars Motor Indonesia (EMI), selaku Agen Tunggal Pemegang Merek (ATPM) dan distributor kendaraan Mazda, menggelar seremoni groundbreaking untuk ...

Pengembangan industri halal untuk menembus pasar global 

Makin ciamik, dalam 2 dekade terakhir, produk halal kian dilirik konsumen di seluruh dunia. Tak lagi terbatas bagi pasar muslim saja, alur produk ...

OJK sebut industri jasa keuangan Jatim tumbuh solid

Kepala Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Provinsi Jawa Timur Yunita Linda Sari mengatakan, perkembangan industri jasa keuangan di wilayah Jawa Timur ...

BSI ajak ASBISINDO perkuat kolaborasi atasi tantangan bank syariah

Direktur Utama PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) Hery Gunardi mengajak anggota Asosiasi Bank Syariah Indonesia (ASBISINDO) untuk meningkatkan kerja ...

Sinergi BUMN, Krakatau Steel dan Pertagas Jalin Kerjasama Penyediaan Material, Perkuat Infrastruktur Pipanisasi BBM untuk Ketahanan Energi Nasional

Jakarta (ANTARA) – PT Krakatau Steel (Persero) Tbk dan PT Pertamina Gas (Pertagas) melakukan penandatanganan kontrak payung untuk penyediaan jasa ...

Wamenkomdigi harap Industri penyiaran topang pertumbuhan ekonomi

Wakil Menteri Komunikasi dan Digital Nezar Patria berharap industri penyiaran dapat menopang pertumbuhan ekonomi sebesar 8 persen, seperti yang ...