Tag: persib bandung

Klasemen Liga 1: Persib Bandung kunci satu tempat Championship Series

Persib Bandung memastikan satu tempat di Championship Series setelah rampungnya pertandingan pekan ke-31 Liga 1 Indonesia, Rabu malam. Kepastian ...

Pelatih Persis nilai Liga Indonesia mirip dengan Liga Inggris

Pelatih Persis Solo Milomir Seslija menilai Liga Indonesia mirip dengan Liga Inggris sebab posisi tim di klasemen sementara sama sekali tidak dapat ...

Bhayangkara FC jaga asa bertahan di Liga 1 setelah hajar Persik 7-0

Bhayangkara FC menjaga asa bertahan di Liga 1 Indonesia musim depan setelah menghajar Persik Kediri dengan skor 7-0 pada pertandingan pekan ke-31 di ...

Munster akui Persebaya lakukan kesalahan saat dikalahkan Dewa United

Pelatih Kepala Persebaya Paul Munster mengakui  timnya melakukan kesalahan saat ditaklukkan Dewa United 0-3 dalam pertandingan Liga 1 Indonesia ...

Dewa United bungkam Persebaya 3-0 di Gelora Bung Tomo

Dewa United menghancurkan Persebaya Surabaya 3-0 dalam pertandingan Liga 1 Indonesia di Stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya, pada Selasa sore berkat ...

Persikabo bangkit dari ketinggalan untuk menang 3-2 atas Bali United

Persikabo bangkit dari ketinggalan dua gol untuk menang 3-2 atas tamunya Bali United pada pertandingan Liga 1 Indonesia 2023/2024 di Stadion Sultan ...

Dewa United pertahankan komposisi pemain saat hadapi Persebaya

Dewa United belum berencana mengubah komposisi pemain untuk menghadapi Persebaya Surabaya pada pekan ke-31 Liga 1 Indonesia, di Stadion Gelora ...

Jamu Dewa United, Munster ingin Persebaya menang lebih dari satu gol

Pelatih Kepala Persebaya Surabaya Paul Munster menginginkan anak asuhnya dapat menang dan mencetak lebih dari satu gol saat menjamu Dewa ...

PSS Sleman kalahkan Arema FC 4-1

Tim tuan rumah PSS Sleman mengalahkan Arema FC Malang dengan skor 4-1 dalam pertandingan pekan ke-31 Liga 1 2023/2024 yang digelar di Stadion Manahan ...

Persita Tangerang bermain imbang 3-3 lawan Persib Bandung

Tuan rumah Persita Tangerang bermain imbang dengan skor 3-3 melawan Persib Bandung pada laga ke-31 Liga 1 Indonesia 2023/2024 di Stadion ...

PSSI umumkan skuad final timnas Indonesia U-23 untuk Piala Asia U-23

Pelatih tim nasional Indonesia U-23 Shin Tae-yong telah menetapkan skuad final timnya yang berisi 23 pemain, untuk bertarung di Piala Asia U-23, ...

Jadwal Liga 1 pekan ke-31: Penentuan bagi Bhayangkara FC

Kompetisi Liga 1 Indonesia pekan ke-31 akan bergulir mulai Senin (15/4) dan menjadi pekan penentuan nasib untuk Bhayangkara FC dalam eksistensi ...

Jadwal Senin: Timnas U-23 awali perjuangan di Piala Asia U-23

Tim nasional Indonesia U-23 akan mengawali perjuangannya di Piala Asia U-23 dengan menghadapi lawan berat. Mereka akan dijamu tuan rumah Qatar di ...

Persita waspadai lini depan Persib Bandung

Persita Tangerang mewaspadai beberapa pemain lini depan dari Persib Bandung yang dinilai berbahaya pada laga ke-31 Liga 1 Indonesia 2023/2024 di ...

Dua pemain Persib yang pulih tambah amunisi hadapi Persita

Dua pemain Persib Bandung Marc Klok dan Rachmat Irianto sudah pulih dari cedera sehingga menambah amunisi menghadapi tim tuan rumah Persita Tangerang ...