Tag: peringatan hari anak nasional

Jelang Hari Anak Nasional, Forum Anak susun "Suara Anak Indonesia"

Sebanyak 644 anak Indonesia perwakilan dari Forum Anak Nasional, Forum Anak Provinsi, Forum Anak Kabupaten/Kota, Fasilitator Forum Anak Nasional, dan ...

Presiden Jokowi dijadwalkan hadiri peringatan Hari Anak di Semarang

Wali Kota Semarang Hevearita Gunaryanti Rahayu mengatakan bahwa Presiden RI Joko Widodo beserta Ibu Negara Iriana dijadwalkan menghadiri peringatan ...

Menteri PPPA: Orang tua sebagai pendamping anak harus melek digital

Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) I Gusti Ayu Bintang Darmawati mengingatkan kalangan orang tua harus melek digital agar ...

Menteri Bintang: Butuh sinergi banyak pihak dalam pemenuhan hak anak

Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak Bintang Puspayoga mengatakan dibutuhkan sinergi dan kolaborasi dengan sejumlah stakeholder dalam ...

KemenPPPA serahkan satu ton ikan untuk anak-anak Bantar Gebang

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KemenPPPA) bersama Kementerian Kelautan dan Perikanan menyerahkan bantuan satu ton ikan ...

Ratusan anak ikuti sunatan massal di Kota Banjarmasin

ANTARA - Pemerintah Kota Banjarmasin bersama TP PKK Kota Banjarmasin melaksanakan sunatan massal gratis dalam rangkaian Hari Anak Nasional. Kegiatan ...

Unicef ajak Pemkot Surabaya akhiri pekerja anak

Dana Anak-Anak Perserikatan Bangsa Bangsa atau "United Nation Childrens Fund" (Unicef) mengajak Pemerintah Kota Surabaya mengakhiri pekerja ...

KemenPPPA: Belum ada kabupaten/kota yang terkategori layak anak

Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (KemenPPA) RI menyatakan hingga saat ini belum ada kota/kabupaten layak anak di ...

Kota Semarang matangkan persiapan tuan rumah peringatan HAN 2023

Pemerintah Kota Semarang terus mematangkan persiapan sebagai tuan rumah peringatan Hari Anak Nasional (HAN) 2023 yang akan diisi dengan berbagai ...

Disbudpar Semarang optimistis Kota Lama jadi wisata favorit di Jateng

Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kota Semarang tetap optimistis kawasan Kota Lama menjadi destinasi wisata yang favorit di Jawa Tengah dikunjungi ...

Kalteng siapkan agenda strategis sukseskan Gernas BBI-BBWI

Pemerintah Provinsi Kalimantan Tengah menyiapkan sejumlah agenda strategis untuk rangka menyukseskan pelaksanaan Gerakan Nasional Bangga Buatan ...

Kota Semarang jadi tuan rumah Hari Anak Nasional 2023

Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak I Gusti Ayu Bintang Darmawati menyebutkan Kota Semarang akan menjadi tuan rumah peringatan Hari ...

Rumah Prestasi, rumah kasih sayang untuk anak disabilitas di Surabaya

Sebuah bangunan rumah di Jalan Nginden Semolo Nomor 23 Kota Surabaya, Jawa Timur, setiap harinya tampak tak pernah sepi dari keberadaan anak-anak ...

KPAI: Pemahaman hak anak saat orang tua berkonflik penting

Wakil Ketua Komisi Perlindungan Anak Indonesia (KPAI) Rita Pranawati menyebutkan bahwa pemahaman mengenai hak anak saat orang tua berkonflik ...

Menteri PPPA: Cegah perkawinan anak untuk menekan stunting

Menteri Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Bintang Puspayoga mengatakan pencegahan terhadap perkawinan usia anak akan memberikan ...