Tag: perikanan budidaya

Menteri Kelautan targetkan RI jadi produsen udang vaname terbesar

Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono menargetkan Indonesia menjadi produsen udang vaname terbesar di dunia dengan jumlah produksi 16 ...

Dorong produksi udang, industri kincir dan pompa air disiapkan

nya," katanya. Direncanakan pada bulan Februari 2021, proyek tersebut dapat dilakukan uji coba di beberapa kawasan tambak udang dan di ...

Menteri Kelautan: Mutakhirkan alat uji laboratorium terkait ekspor

Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono menginginkan berbagai alat uji laboratorium yang esensial terkait ekspor perikanan dapat selalu ...

KKP: Budi daya ikan hias bisa jadi andalan ekonomi masa pandemi

Dirjen Perikanan Budidaya Kementerian Kelautan dan Perikanan Slamet Soebjakto menyatakan, budidaya ikan hias bisa menjadi andalan ekonomi sektor ...

KKP: Pegawai harus jadi agen pembangunan sektor perikanan budi daya

Dirjen Perikanan Budidaya Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) Slamet Soebjakto menyatakan, Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) yang telah ...

KKP akan bangun sentra budi daya perikanan sebagai sumber ekonomi

Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono menyatakan pihaknya akan membangun sejumlah sentra budi daya di berbagai daerah dalam rangka ...

Menteri Trenggono genjot produktivitas sektor perikanan budi daya

Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono fokus untuk menggenjot produktivitas sektor perikanan budidaya guna meningkatkan kesejahteraan ...

KKP bangun tambak udang berkelanjutan di Sukamara Kalimantan Tengah

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) membangun percontohan tambak udang berkelanjutan di Kabupaten Sukamara, Kalimantan Tengah, yang termasuk ...

Menteri Kelautan resmikan pembangunan 13 klaster tambak udang Karawang

Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono meresmikan pembangunan dan rehabilitasi 13 klaster tambak udang di Balai Layanan Usaha Produksi ...

Menteri KKP dorong unit teknis jadi lokomotif ekonomi kelautan

Menteri Kelautan dan Perikanan Sakti Wahyu Trenggono mendorong seluruh Unit Pelaksana Teknis (UPT) yang tersebar di berbagai daerah di Indonesia agar ...

Pemkab Buol bantu warga budi dayakan udang sebagai sumber ekonomi

Pemerintah Kabupaten Buol, Provinsi Sulawesi Tengah, membantu warganya membudidayakan udang sebagai salah satu sumber ekonomi di masa pandemi ...

KKP tebar benur perdana di tujuh lokasi tambak udang berkelanjutan

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) secara serentak menebar benur udang perdana di tujuh lokasi model tambak udang berkelanjutan yang tersebar ...

KKP targetkan 2021 produksi perikanan budi daya capai 19,47 juta ton

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menargetkan peningkatan produktivitas perikanan budi daya dari target produksi tahun 2020 sebanyak 18,44 ...

KKP panen perdana komoditas unggulan ikan kobia di Pangandaran

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) melakukan panen perdana salah satu komoditas unggulan di sektor perikanan budidaya yaitu ikan kobia, di ...

"Silvofishery" memelihara kepiting sambil menjaga mangrove (Bagian-1)

Di bawah sinar matahari siang, raut wajah Fahrurazi tampak putus asa, manakala melihat empat tambak kepiting bakau di areal seluas dua hektare sepi ...