Tag: peresmian

Lima anggota BPK terpilih sumpah jabatan di Gedung Mahkamah Agung

Lima Anggota Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Republik Indonesia (RI) terpilih periode 2024-2029 mengucapkan sumpah jabatan di Gedung Mahkamah Agung ...

Kadin sebut keamanan siber penting agar ekonomi RI tumbuh 8 persen

Kadin Indonesia menekankan sektor keamanan siber (cyber security) memegang peranan penting agar target pertumbuhan ekonomi 8 persen pemerintahan ...

Kadin resmikan Asosiasi Digitalisasi dan Kemanan Siber Indonesia

Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia meresmikan Asosiasi Digitalisasi dan Kemanan Siber Indonesia (ADIKSI) sebagai inisiatif untuk memperkuat ...

PUPR-swasta kolaborasi tingkatkan kompetensi tenaga kerja konstruksi

Balai Jasa Konstruksi Wilayah III (BJKW III) Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, Semen Merah Putih, dan Dulux melakukan kolaborasi untuk ...

The Gade Coffee and Gold perluas jangkauan, edukasi investasi emas

The Gade Coffee and Gold, bagian dari inisiatif PT Pegadaian untuk merangkul generasi muda melalui konsep unik perpaduan kafe dan edukasi investasi ...

SSDM Polri kukuhkan pataka Daksha Prasastya komitmen cetak SDM unggul

SSDM Polri mengukuhkan pataka (panji-panji) Daksha Prasastya sebagai komitmen mencetak Sumber Daya Manusia (SDM) Polri yang unggul. Asisten ...

PTPP berharap terus berpartisipasi ikut pembangunan strategis

PT PP (Persero), BUMN konstruksi dan investasi, berharap ke depan dapat terus berpartisipasi dalam berbagai pembangunan strategis nasional, khususnya ...

Wapres minta moratorium pembukaan prodi ditinjau ulang

Wakil Presiden (Wapres) Ma’ruf Amin meminta Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi meninjau ulang kebijakan moratorium ...

Presiden apresiasi keberadaan Pusat Riset Genomik Pertanian di Sumut

Presiden Joko Widodo mengapresiasi keberadaan Pusat Riset Genomik Pertanian di Humbang Hasundutan, Sumatera Utara, yang diharapkan dapat meningkatkan ...

Pemprov Jabar siap kembangkan ponpes jadi pusat pendidikan terpadu

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Jawa Barat (Jabar) menegaskan komitmennya untuk mendukung pengembangan pondok pesantren (ponpes) di wilayah ...

Lemhannas, tegak lurus menjaga nilai-nilai kebangsaan

Nilai-nilai kebangsaan adalah frasa yang kerap terdengar di telinga masyarakat Indonesia sejak era Presiden pertama RI Soekarno hingga di ...

Ma'ruf Amin jelang purnatugas: Tak ada lagi 'matahari kembar'

Wakil Presiden (Wapres) Ma'ruf Amin mengatakan tidak ada istilah 'matahari kembar' selama ia berpartner dengan Presiden Joko Widodo ...

DPR belum terima surpres daftar nama capim dan dewas KPK 2024-2029

DPR RI belum menerima surat presiden (surpres) terkait daftar nama calon pimpinan (capim) dan Dewan Pengawas (Dewas) Komisi Pemberantasan Korupsi ...

Presiden respons soal kunjungan kerja terakhirnya di Sumatera Utara

Presiden RI Joko Widodo merespons soal rangkaian kunjungan kerjanya di Sumatera Utara pada hari Selasa (15/10) dan Rabu. Kunjungan kerja itu ...

Presiden resmikan dua proyek ruas Jalan Tol Trans-Sumatera

Presiden Joko Widodo meresmikan dua proyek ruas Jalan Tol Trans-Sumatera, yakni Indrapura-Kisaran Seksi 2 (Lima Puluh-Kisaran) dan Bayung ...