Tag: perdagangan karbon

KLHK: Proyek percontohan perdagangan karbon hasilkan Rp380 juta

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) melaporkan, proyek percontohan perdagangan karbon yang dikerjakan di Indonesia menghasilkan nilai ...

Pertamina Shipping: Dekarbonisasi pengiriman laut cukup menantang

CEO Pertamina International Shipping (PIS) Yoki Firnandi mengatakan dekarbonisasi di sektor pengiriman laut (marine shipping) cukup menantang karena ...

Kemenkeu matangkan regulasi pajak karbon

Kementerian Keuangan (Kemenkeu) terus mematangkan regulasi mengenai pajak karbon, seiring dengan peluncuran Bursa Karbon Indonesia atau ...

Ekonom: Bursa karbon beri dampak positif ke ekonomi

Kepala Ekonom Bank Mandiri Andry Asmoro menilai kehadiran bursa karbon memberikan dampak positif kepada perekonomian lantaran memberikan ruang untuk ...

Pertamina nyatakan siap jadi "market leader" perdagangan karbon

PT Pertamina (Persero) menyatakan siap menjadi market leader dalam perdagangan karbon di Indonesia sebagai wujud nyata dari kontribusi perseroan ...

Debut bursa karbon, Bank Mandiri hingga BCA beli unit karbon PGE

Perusahaan-perusahaan sektor perbankan diantaranya PT Bank Mandiri Tbk, PT Bank CIMB Niaga Tbk, PT Bank DBS Indonesia hingga PT Bank Central Asia Tbk ...

Ketua OJK: Keberadaan bursa karbon momentum Indonesia turunkan emisi

Ketua Dewan Komisioner Otoritas Jasa Keuangan (OJK) Mahendra Siregar mengatakan keberadaan bursa karbon merupakan momentum bagi Indonesia untuk ...

Luhut: Masih ada pekerjaan untuk penyelesaian pajak karbon

Menteri Koordinator Maritim dan Investasi Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan setelah bursa karbon resmi diluncurkan, masih terdapat pekerjaan rumah ...

Bursa Karbon Indonesia resmi diluncurkan

Bursa Karbon Indonesia atau IDXCarbon secara resmi telah diluncurkan di Main Hall Bursa Efek Indonesia (BEI), Jakarta, Selasa (26/9), oleh Presiden ...

Jokowi tegaskan bursa karbon kontribusi Indonesia lawan krisis iklim

Presiden Joko Widodo (Jokowi) menegaskan bahwa bursa karbon Indonesia yang resmi diluncurkan pada Selasa, merupakan kontribusi nyata Indonesia untuk ...

Lampung dukung pelaksanaan bursa karbon jaga lingkungan

Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung mendukung adanya pelaksanaan bursa karbon di daerahnya untuk mendukung kelestarian ...

OJK persiapkan sektor keuangan untuk penuhi komitmen hijau Indonesia

Otoritas Jasa Keuangan (OJK) mempersiapkan sektor keuangan untuk memenuhi komitmen hijau Pemerintah Indonesia, khususnya dalam Perjanjian Paris pada ...

IPOT rekomendasikan lima saham untuk perdagangan pekan ini

PT Indo Premier Sekuritas (IPOT) merekomendasikan lima saham untuk perdagangan pada pekan ini, yakni Buy on Breakout BMRI, Buy on Breakout BRPT, Buy ...

BEI ingin bangun infrastruktur dan ekosistem bursa karbon yang baik

PT Bursa Efek Indonesia (BEI) menargetkan pembangunan infrastruktur dan ekosistem yang baik pada tahap awal penyelenggaraan bursa karbon setelah ...

Wamenkeu sebut empat area bisnis yang dapat perkuat sektor keuangan RI

Wakil Menteri Keuangan RI Suahasil Nazara membeberkan empat area bisnis yang perlu difokuskan oleh para pelaku industri keuangan guna memperkuat ...