Tag: perbatasan rafah

Relawan MER-C: Belum ada bantuan masuk Gaza utara

Relawan lembaga kemanusiaan MER-C menyebutkan sampai saat ini belum ada bantuan kemanusiaan yang bisa masuk Gaza Utara, terutama Rumah Sakit ...

Dubes Palestina sebut Israel kendalikan arus barang dan orang di Gaza

Duta Besar Palestina untuk Indonesia Zuhair Al-Shun menyampaikan otoritas Israel masih mengendalikan arus masuk dan keluar barang-barang serta orang ...

Konvoi bantuan Palang Merah Internasional ke Kota Gaza sempat diserang

Komite Palang Merah Internasional (ICRC) mengatakan konvoi kemanusiaan mendapat serangan saat menuju Kota Gaza pada Selasa tetapi berhasil ...

Menlu Mesir sebut pengeboman Israel di Rafah hambat bantuan ke Gaza

ANTARA - Menteri Luar Negeri Mesir Sameh Shoukry, Minggu (5/11), mengatakan pihaknya mengalami kesulitan logistik akibat pengeboman berulang kali di ...

Situasi terkini Gaza, Israel tetap gempur warga meski 10.000 tewas

Para pemimpin organisasi PBB menyatakan "cukup" dan menuntut gencatan senjata kemanusiaan pada Senin (6/11), sedangkan otoritas kesehatan ...

Bantuan kemanusiaan Indonesia untuk Gaza telah tiba di Mesir

Bantuan kemanusiaan dari Indonesia untuk korban konflik di Jalur Gaza, telah tiba di Mesir. Pesawat Hercules TNI Angkatan Udara yang membawa ...

Kemlu konfimasi kepulangan keluarga Abdillah Onim ke Indonesia

Kementerian Luar Negeri memastikan keluarga Abdillah Onim, WNI yang diselamatkan dari pusat konflik Israel-Hamas di Gaza, pulang ke ...

Retno ungkapkan evakuasi satu keluarga WNI dari Gaza belum berhasil

Menteri Luar Negeri Retno Marsudi mengatakan evakuasi satu keluarga WNI dari Jalur Gaza belum berhasil. "Upaya untuk melakukan evakuasi ...

Inggris keluarkan 100 warganya dari Gaza, terus upayakan pemulangan

Lebih dari 100 warga Inggris dievakuasi dari Gaza dan pemerintah berharap lebih banyak lagi warganya yang bisa pulang, kata Wakil Perdana Menteri ...

RS Indonesia harap percepatan bantuan obat-obatan

Rumah Sakit Indonesia di Jalur Gaza berharap percepatan bantuan obat-obatan segera masuk ke Gaza utara, di tengah blokade dan serangan tiada henti ...

Butuh Rp18 triliun untuk penuhi kebutuhan warga Gaza dan Tepi Barat

Kantor Urusan Kemanusiaan Perserikatan Bangsa-Bangsa (PBB) pada Jumat menyebut jumlah dana yang dibutuhkan untuk memenuhi 2,7 juta pendudukan Jalur ...

Senator AS dukung gencatan senjata di Gaza

Senator AS Dick Durbin menjadi orang pertama di parlemen Amerika Serikat yang mendukung gencatan senjata untuk mengakhiri permusuhan di ...

Pemerintah terus berusaha evakuasi satu keluarga WNI dari Gaza

Pemerintah masih terus berusaha mengevakuasi satu keluarga warga negara Indonesia (WNI) dari Gaza, setelah berhasil mengevakuasi empat WNI ke Kairo, ...

Empat WNI berhasil dievakuasi dari Gaza

Empat warga negara Indonesia (WNI) yaitu Abdillah Onim dan tiga anaknya, serta istrinya yang adalah warga Palestina berhasil dievakuasi dari Jalur ...

Baznas RI berangkat langsung ke Palestina berikan bantuan kesehatan

Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Republik Indonesia dijadwalkan berangkat menuju Gaza, Palestina, untuk memberikan bantuan kesehatan secara ...