Tag: penyelundupan

Majelis Hakim PT DKI tolak banding Teddy Minahasa

Mejalis Hakim Pengadilan Tinggi (PT) DKI Jakarta menolak banding terdakwa Teddy Minahasa sehingga mantan Kapolda Sumatra Barat tersebut tetap dihukum ...

LP Tulungagung gagalkan penyeludupan sabu dalam penganan bakso

Lembaga Pemasyarakatan Klas IIB Tulungagung, Jawa Timur menggagalkan upaya penyeludupan narkotika jenis sabu dalam kemasan penganan pentol bakso oleh ...

Polda Kepri: Penertiban pemukiman liar di Batam sesuai prosedur

Kabid Humas Polda Kepri Kombes Pol Jansen Avitus Panjaitan mengatakan penertiban pemukiman liar di kawasan Tangki Seribu, Kota Batam, Kepulauan Riau ...

Imigrasi telusuri keterlibatan WNA Italia jaringan TPPM internasional

Direktorat Jenderal (Ditjen) Imigrasi Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) RI mendalami indikasi keterlibatan GA warga negara asing ...

Mahfud MD: Letak geografis RI berdampak pada aktivitas kemaritiman

Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan Indonesia Mahfud MD mengatakan letak geografis Indonesia yang strategis memberikan pengaruh ...

Imigrasi Soetta tangkap buron asal Italia terkait penyelundupan orang

Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Soekarno-Hatta (Soetta) menangkap warga negara Italia yang masuk dalam daftar pencarian orang (DPO) Ditjen ...

Polresta Barelang ungkap 12 pengedar sabu jaringan internasional

Polresta Barelang(Batam, Rempang, Galang), Kepulauan Riau dalam sebulan terakhir ini menetapkan  14 orang sebagai tersangka peredaran ...

Bea Cukai gagalkan penyelundupan 140 ribu ekstasi dari Belanda

Sinergi tim gabungan dari Bea Cukai bersama Direktorat Tindak Pidana Narkoba Bareskrim Polri telah berhasil mengungkap dam menggagalkan penyelundupan ...

Bea Cukai sita 435 liter BBM yang hendak diselundupkan ke Timor Leste

Direktorat Jenderal Bea dan Cukai (DJBC) Kementerian Keuangan menyita sebanyak 435 liter bahan bakar minyak (BBM) yang hendak diselundupkan dari ...

INW desak Kapolri ambil langkah serius berantas narkoba

Indonesia Narcotic Watch (INW) mendesak Kapolri Jenderal Pol. Listyo Sigit Prabowo untuk mengambil langkah serius dalam memberantas tindak pidana ...

Usulan Indonesia soal keimigrasian disambut positif ASEAN+3

Usulan Indonesia dalam Forum Tingkat Tinggi ASEAN+3 terkait Tata Kelola Keimigrasian mendapatkan sambutan positif dari para delegasi negara ...

Sinergi Pengawasan Bea Cukai dan Kepolisian RI Ungkap Peredaran Gelap 428 Kg Sabu dan 162.932 Ekstasi

Jakarta (ANTARA) – Pemberantasan perdagangan gelap dan penyalahgunaan narkotika terus menjadi perhatian utama pemerintah Indonesia. Hal ini ...

Polres Padang Lawas tangkap laki-laki miliki sabu

Personel Satres Narkoba Polres Padang Lawas menangkap seorang laki-laki memiliki narkotika jenis sabu di Lokasi Kereng, Desa Tanjung Sosa, Kecamatan ...

Satgas Perbatasan terima empat pucuk senpi dari simpatisan KKB

Satuan tugas pengamanan perbatasan RI-Papua Nugini (PNG) Yonif 132/BS, menerima empat pucuk senjata api(senpi)  jenis Mouser beserta tiga butir ...

Penangkapan pelaku penyelundupan narkoba

Badan Narkotika Nasional (BNN) menangkap para pelaku penyelundupan narkoba dalam jumlah besar dari luar dan dalam negeri selama Mei-Juni 2023 ...