Tag: penjor

Ribuan Umat Misa Natal di Gereja Katedral

Perayaan misa Natal di Gereja Roh Kudus Katedral Denpasar, Jumat petang diikuti ribuan umat Katolik di Bali yang dipimpin Uskup Mgr Silvester San, ...

"Ngejot" Ramaikan Perayaan Natal

Tradisi "ngejot` atau memberikan daging babi kepada tetangga digelar umat kristen Desa Bongan Kabupaten Tabanan, Bali, untuk meramaikan perayaan ...

Kembang Mayang Raksasa Masuk Muri

Kembang Mayang Raksasa setinggi 6,6 meter dengan lebar 4,2 meter masuk dalam rekor Museum Rekor Indonesia (Muri) dalam Festival Bunga 2010 di Pasar ...

Ratusan "Penjor" Hiasi Kawasan Nusa Dua

Ratusan "penjor" atau hiasan janur pada sebatang bambu akan menghiasi kawasan wisata Nusa Dua, Bali, pada Jumat (15/10) serangkaian kegiatan "Nusa ...

Alunan Kekidung Bergema pada Natal di Bali

Alunan irama dan tembang berbahasa daerah Bali (kekidung) mengagungkan nama Yesus Kristus bergema pada kebaktian perayaan Natal di gereja Paroki ...

Gereja Tritunggal Bali Gelar Tiga Kali Misa Natal

Gereja Paroki Tritunggal Mahakudus Banjar Tuka, Desa Dalung, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung, Bali, akan menggelar tiga kali misa suci ...

"Kampoeng Bali" Turut Lestarikan Aneka Seni Budaya

Untuk lebih mengetahui dan membantu pelestarian seni budaya Pulau Dewata, Nikko Bali Resort and Spa di Nusa Dua Selatan, Kabupaten Badung, ...

Keheningan Perayaan Nyepi di Banyumas

Kesibukan puluhan umat Hindu menyambut Perayaan Hari Raya Nyepi Tahun Baru Saka 1931 tampak di Pura Pedaleman Giri Kendeng, Desa Klinting, Kecamatan ...

Libur Galungan, Bali Sepi

Libur menyambut Hari Raya Galungan menyebabkan suasana jalanan, pertokoan dan fasilitas umum lainnya serta berbagai obyek wisata di sejumlah ...

Umat Hindu Rayakan Kemenangan Dharma

Umat Hindu Dharma merayakan Hari Suci Galungan, hari raya terbesar dalam memperingati kemenangan Dharma (kebaikan) melawan Adharma (Keburukan) ...

Karya Budaya Indonesia Agar Didaftarkan ke Hak Intelektual

Menteri Kebudayaan dan Pariwisata, Ir Jero Wacik mengharapkan pemerintah daerah untuk segera mendaftarkan karya-karya budayanya ke lembaga hak ...

Masyarakat Diimbau Tak Curi Listrik Saat Peringati HUT RI

PT PLN (Persero) Distribusi Jatim mengimbau masyarakat agar dalam merayakan peringatan HUT ke-62 Kemerdekaan RI tidak mencuri listrik, baik saat ...

Umat Hindu Rayakan Saraswati, Hari Kelahiran Iptek

Mengenakan busana adat khas Bali, pelajar putra-putri dari semua jenjang pendidikan di Pulau Bali dijadwalkan mengadakan persembahyangan bersama di ...

Ratusan Penjor Hiasi Kawasan Borobudur Sambut Waisak 2006

Ratusan penjor (hiasan janur) terlihat menghiasi jalan-jalan di kawasan Candi Borobudur Kabupaten Magelang, Jateng, Kamis malam memeriahkan perayaan ...

"Waste Water Garden", Cara Bali Lakukan Konservasi Sumberdaya Air

Pemprop Bali melakukan berbagai upaya untuk konservasi sumberdaya air, antara lain penanganan limbah, termasuk bahan berbahaya dan beracun (B3) ...