Tag: peningkatan kasus covid 19

Pengamat: Kebijakan pemerintah tingkatkan cakupan booster sangat tepat

Pengamat Kebijakan Publik dari Universitas Indonesia (UI) Prof. Amy Yayuk Sri Rahayu mengatakan rencana pemerintah untuk meningkatkan cakupan ...

Kemarin, Tito jadi Menpan RB ad interm hingga Wapres ke Arab Saudi

Beragam peristiwa bidang politik terjadi di Indonesia pada Selasa (5/7), mulai dari Presiden Jokowi tunjuk Tito Karnavian jadi Menpan RB ad interm, ...

Pemkot Depok minta warga perketat prokes karena PPKM naik ke level 2

Wakil Wali Kota Depok Imam Budi Hartono meminta warga memperketat penerapan protokol kesehatan termasuk menggunakan masker karena kasus COVID-19 ...

Satgas: COVID-19 tambah 2.577 kasus terbanyak Jakarta

Satgas Penanganan COVID-19 melaporkan jumlah kasus terkonfirmasi positif COVID-19 pada Selasa bertambah 2.577 kasus dengan provinsi yang menyumbang ...

Booster jadi syarat perjalanan karena kasus meningkat

Juru Bicara Kementerian Kesehatan RI Mohammad Syahril mengatakan rencana pemerintah menerapkan vaksin dosis penguat atau booster sebagai syarat ...

Wabah COVID Makau capai lebih dari 900 kasus

Makau melaporkan 89 kasus baru infeksi virus corona pada Selasa, sehingga total kasus COVID-19 di kota itu menjadi lebih dari 900 sejak pertengahan ...

PPKM Level 2 berlaku di Jabodetabek yang mengalami peningkatan kasus

Juru Bicara Kementerian Kesehatan RI Mohammad Syahril mengatakan Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) Level 2 diterapkan pada sejumlah ...

Level PPKM sejumlah daerah kembali naik atasi varian BA.4-BA.5

Status level PPKM sejumlah daerah dalam perpanjangan Instruksi Mendagri terkait pemberlakuan pembatasan kegiatan masyarakat (PPKM) kembali dinaikkan ...

Luhut: Vaksin booster diterapkan jadi syarat mobilitas dua minggu lagi

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi selaku Koordinator PPKM Jawa-Bali Luhut Binsar Pandjaitan mengatakan pemberlakuan vaksin booster ...

Airlangga: Wajib vaksinasi booster bila hadiri kegiatan keramaian

Menteri Koordinator bidang Perekonomian Airlangga Hartarto menyatakan masyarakat yang akan menghadiri kegiatan keramaian wajib divaksinasi COVID-19 ...

Satgas: Kepri waspadai peningkatan kasus COVID-19 di Singapura

Satuan Tugas Penanganan COVID-19 Provinsi Kepulauan Riau mengingatkan masyarakat untuk mewaspadai peningkatan kasus COVID-19 di Singapura. Juru ...

Puan imbau masyarakat untuk tetap terapkan prokes

Ketua DPR RI Puan Maharani mengimbau kepada masyarakat untuk tetap mengantisipasi dan menerapkan protokol kesehatan (prokes), khususnya di ruang ...

Ketua KPC-PEN apresiasi penanganan COVID-19 di Cilacap

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian yang juga Ketua Komite Penanganan COVID-19 dan Pemulihan Ekonomi Nasional (KPC-PEN)  Airlangga ...

BRIN: Tingkatkan capaian vaksinasi booster COVID-19

Kepala Organisasi Riset Kesehatan Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Ni Luh P Indi Dharmasanti mendorong peningkatan capaian vaksinasi booster ...

Pengamat: Penguatan prokes masih perlu jadi prioritas cegah COVID-19

Pengamat Kebijakan Publik dari Universitas Indonesia (UI) Prof. Amy Yayuk Sri Rahayu mengatakan penguatan protokol kesehatan masih perlu menjadi ...