Tag: pengadilan tindak pidana korupsi

Tiga terdakwa kasus korupsi proyek Tol MBZ divonis 3-4 tahun penjara

Sebanyak tiga orang terdakwa kasus dugaan korupsi pembangunan Jalan Tol Layang Sheikh Mohammed bin Zayed (MBZ) Japek II Elevated Ruas ...

Eks Dirut JJC divonis 3 tahun penjara terbukti korupsi proyek Tol MBZ

Direktur Utama PT Jasamarga Jalan layang Cikampek (JJC) periode 2016-2020 Djoko Dwijono divonis pidana penjara selama 3 tahun setelah terbukti ...

JPU: Pejabat pembuat komitmen BTS 4G seharusnya tahu risiko proyek

Jaksa Penuntut Umum (JPU) Wazir Iman Supriyanto berpendapat Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) Proyek Penyediaan Infrastruktur Base Tranceiver Station ...

KPK geledah lima lokasi sidik korupsi eks Gubernur Maluku Utara

Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menggeledah lima lokasi terkait penyidikan dugaan korupsi dan tindak pidana pencucian uang (TPPU) ...

Saksi: Gazalba Saleh beli vila di Bogor Rp2,05 miliar secara tunai

Saksi kasus dugaan korupsi penanganan perkara di Mahkamah Agung, Diana Siregar, menyebutkan Hakim Agung nonaktif Gazalba Saleh membeli sebuah vila di ...

Saksi ungkap Gazalba tukar dolar Singapura ke rupiah hingga Rp6 miliar

Saksi kasus dugaan korupsi penanganan perkara di Mahkamah Agung (MA), Carolina Wahyu Aprilia mengungkapkan Hakim Agung nonaktif Gazalba Saleh pernah ...

Hakim minta kakak Gazalba hadir di sidang sebelum mengundurkan diri

Majelis hakim di Pengadilan Tindak Pidana Korupsi (Tipikor) Jakarta dengan Hakim Ketua Fahzal Hendri meminta kakak kandung Hakim Agung nonaktif ...

MA pangkas vonis 18 tahun bui eks Dirut BAKTI Kominfo jadi 10 tahun

Mahkamah Agung memangkas hukuman vonis penjara mantan Direktur Utama Badan Aksesibilitas Telekomunikasi dan Informasi (BAKTI) Kominfo Anang Achmad ...

KPK hibahkan aset rampasan Rp9,62 miliar ke BNNP DKI Jakarta

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menghibahkan barang rampasan berupa sebidang tanah dan bangunan seluas 566 meter persegi senilai Rp9,62 miliar di ...

Sidang vonis 4 terdakwa kasus korupsi proyek Jalan Tol MBZ ditunda

Sidang pembacaan putusan (vonis) majelis hakim terhadap empat terdakwa kasus dugaan korupsi proyek Jalan Tol Layang Sheikh Mohammed bin Zayed (MBZ) ...

KPK sita dokumen izin tambang terkait AGK saat geledah Ditjen Minerba

Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyita sejumlah dokumen tambang usai menggeledah Kantor Direktorat Jenderal Mineral dan Batu Bara ...

Kejari Bireuen kantongi izin gubernur terkait pemeriksaan anggota DPRK

Penyidik Kejaksaan Negeri (Kejari) Bireuen, Provinsi Aceh, mengantongi izin Gubernur Aceh, terkait pemeriksaan seorang anggota Dewan Perwakilan ...

JPU tak terima respons dari kakak Gazalba untuk jadi saksi persidangan

Jaksa Penuntut Umum (JPU) Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) tak menerima respons dari kakak Hakim Agung nonaktif Gazalba Saleh, Edy Ilham Shooleh ...

Jemy Sutjiawan: Dakwaan dan tuntutan soal BTS 4G ke saya salah alamat

Direktur Utama PT Sansaine Exindo Jemy Sutjiawan merasa dakwaan dan tuntutan jaksa penuntut umum terkait kasus dugaan korupsi penyediaan menara base ...

KPK dalami pengajuan WIUP kepada eks Gubernur Maluku Utara AGK

Tim penyidik Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) kini tengah mendalami soal pengajuan Wilayah Izin Usaha Pertambangan (WIUP) di wilayah Maluku Utara ...