Tag: pengadaan alutsista

Panglima TNI: Indonesia butuh alutsista terbaik dunia

Panglima TNI Jenderal TNI Gatot Nurmantyo mengatakan saat ini Indonesia membutuhkan alat utama sistem persenjataan terbaik di dunia untuk mendukung ...

Barter Sukhoi harus sesuai skema pengadaan alutsista

Pengamat militer dan intelijen, Susaningtyas Kertopati mengatakan, rencana Kementerian Pertahanan untuk membeli 11 pesawat tempur Sukhoi dari Rusia ...

Indonesia pastikan beli Sukhoi untuk perkuat pertahanan udara

Pemerintah Indonesia memastikan akan memperkuat pertahanan udaranya dengan membeli alutsista jet tempur Sukhoi Su-35. "Tadi (membahas) ...

Wiranto: pemerintah akan kembangkan industri drone

Menteri Koordinator Politik Hukum dan keamanan Wiranto mengungkapkan pemerintah akan mengembangkan industri drone yang bisa dimanfaatkan untuk ...

Presiden Jokowi: Tawaran kerja sama alutsista asing perlu terobosan

Presiden Joko Widodo (Jokowi) meminta agar berbagai tawaran kerja sama terkait alat utama sistem senjata (alutsista) dari banyak negara asing perlu ...

Menhan: simpatisan ISIS di Indonesia sekitar 700 orang

Menteri Pertahanan Ryamizard Ryacudu menyatakan saat ini ada sekitar 700 orang di Indonesia yang menjadi simpatisan ISIS. "Secara fakta, saat ...

Panglima TNI jelaskan proses penyelidikan korupsi helikopter AW-101

Panglima TNI, Jenderal TNI Gatot Nurmantyo, menjelaskan tahapan penyelidikan oleh Polisi Militer TNI dalam mengungkapkan kasus dugaan korupsi ...

Pengadaan persenjataan rawan pelanggaran

Imparsial menilai pengadaan benda-benda dan sistem pertahanan sangat rawan pelanggaran, termasuk korupsi. Baru-baru ini KPK mengungkap korupsi di ...

KRI Torani 860 dan Lepu 861 perkuat TNI AL

Kepala Staf Angkatan Laut Laksamana TNI Ade Supandi meresmikan Kapal Patroli Cepat KRI Torani 860 dan KRI Lepu 861 di Dermaga Utara Pelabuhan ...

Panglima TNI: prajurit POM TNI harus taat hukum

Panglima TNI Jenderal TNI Gatot Nurmantyo menegaskan, satuan Polisi Militer (POM) TNI merupakan institusi yang dipercaya sebagai penegak hukum, maka ...

KSAU minta radar beroperasi 24 jam

Kepala Staf TNI Angkatan Udara Marsekal TNI Hadi Tjahjanto meminta radar-radar atau alat untuk mendeteksi pesawat yang mengarah ke negara tetangga ...

KSAD harap helikopter Apache tampil saat HUT TNI

Kepala Staf TNI Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Mulyono belum dapat memastikan helikopter Apache buatan Amerika Serikat yang dibeli TNI AD tiba ...

Bank Mandiri biayai pembangunan tiga kapal TNI AL

Bank Mandiri membiayai pembangunan tiga unit kapal patroli cepat TNI AL yang dibangun di Batam dan diresmikan Kepala Staf Angkatan Laut Laksamana ...

Presiden Jokowi: Kebijakan alutsista berdasarkan kebutuhan, bukan keinginan

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan kebijakan pengadaan alat utama sistem pertahanan (alutsista) harus berdasarkan kebutuhan dari semua matra ...

Presiden Jokowi: Ubah pola belanja alutsista jadi investasi

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan perlu ada terobosan baru untuk mengubah pola belanja alat utama sistem senjata (alutsista) militer dan ...