Tag: pencemaran udara

Ditjen Perhubungan Laut lakukan uji emisi kendaraan operasional

Kementerian Perhubungan (Kemenhub) melalui Direktorat Jenderal Perhubungan Laut melaksanakan uji emisi kendaraan dinas kantor pusat di Jakarta ...

Komitmen Pemerintah atasi polusi udara Jakarta

Polusi udara di wilayah Jakarta dan sekitarnya masih menjadi masalah yang belum terselesaikan hingga saat ini. Langit abu-abu menjadi pemandangan ...

Pabrik peleburan besi di Tangerang diminta ubah penaatan "hood" udara

Dinas Lingkungan Hidup dan Kebersihan (DLHK) Kabupaten Tangerang, Banten, meminta pabrik peleburan besi milik PT Power Steel Mandiri (PSM) dan PT ...

Kabupaten Kotawaringin Timur memasuki transisi pemulihan karhutla

Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur, Kalimantan Tengah menetapkan status transisi darurat kebakaran hutan dan lahan (karhutla) pemulihan tahun ...

Senin pagi, kualitas udara Jakarta terburuk ketiga di dunia

Kualitas udara di Jakarta menduduki posisi ketiga sebagai kota dengan udara terburuk di dunia pada Senin pagi. Berdasarkan data situs pemantau ...

Pemkot Jambi instruksikan sekolah belajar tatap muka

Pemerintah Kota (Pemkot) Jambi menginstruksikan kegiatan belajar mengajar secara tatap muka di sekolah mulai Senin (23/10) merespons kondisi indeks ...

DKI Kemarin, dari kebakaran mobil hingga water mist

Sejumlah peristiwa penting terjadi di Jakarta pada Sabtu (21/10), mulai dari sebuah mobil terbakar di ruas Tol Becakayu hingga pemasangan water mist ...

DKI perluas uji emisi untuk permudah masyarakat periksa kendaraan

Satuan Tugas Pengendalian Pencemaran Udara (Satgas PPU) DKI Jakarta memperluas akses uji emisi  untuk memudahkan masyarakat memeriksakan ...

Pemasangan water mist gedung tinggi di Jakarta bertambah jadi 166 unit

Pemasangan kabut air (water mist) gedung-gedung tinggi di Jakarta terus bertambah per Oktober 2023 sudah menjadi 166 unit yang ditempatkan pada ...

MPMRent kembali gelar uji emisi gratis

PT Mitra Pinasthika Mustika Rent (MPMRent) bersama dengan Dinas Perhubungan Kota Tangerang Selatan kembali menggelar uji emisi gratis untuk para ...

Jumat pagi, kualitas udara DKI Jakarta berkategori tidak sehat

Dinas Lingkungan Hidup (LH) DKI Jakarta menyebutkan, kualitas udara seluruh DKI Jakarta dalam kategori tidak sehat karena angka partikel halus ...

Belasan kendaraan dinas oprasional di Jaksel tak lolos uji emisi

Belasan kendaraan dinas operasional yang berada di kantor Wali Kota Jakarta Selatan (Jaksel) tidak lulus uji emisi yang diselenggarakan Suku Dinas ...

KPBB sebut kendaraan listrik tetap rendah emisi meski pakai fosil

Komite Penghapusan Bensin Bertimbel (KPBB) menyatakan kendaraan listrik menghasilkan emisi yang lebih rendah daripada kendaraan konvensional meski ...

Kualitas udara Jakarta tidak sehat

Kualitas udara DKI Jakarta masuk kategori tidak sehat karena angka partikel halus (Particulate Matter/PM) 2,5 berdasarkan Indeks Standar ...

Kabut asap selimuti Kota Bengkulu, warga diimbau tidak bakar sampah

ANTARA - Kabut bercampur asap yang cukup tebal menyelimuti wilayah Kota Bengkulu hampir setiap pagi. Dinas lingkungan hidup (DLH) Kota Bengkulu pada ...