Tag: pencemaran lingkungan

KLHK tetapkan 4 tersangka pembakaran limbah elektronikdi Tangerang

Tim Penyidik Penegakan Hukum (Gakkum) Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) menetapkan empat tersangka pembakaran limbah elektronik ...

DPRD Kulon Progo usulkan pengelolaan sampah selesai tingkat desa

Anggota Badan Anggaran DPRD Kabupaten Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta, Ida Ristanti mengusulkan kepada pemerintah kabupaten setempat supaya ...

51 Tahun Bluebird, semakin andal menjaga bumi hijau dan langit biru

Zaman semakin berkembang. Manusia dituntut untuk selalu melakukan inovasi untuk beradaptasi dengan keadaan sehingga mampu bertahan hidup. Tidak ...

KPLP Kemenhub evakuasi kapal alami musibah

Direktorat Kesatuan Penjagaan Laut dan Pantai (KPLP) Direktorat Jenderal Perhubungan Laut Kementerian Perhubungan mengerahkan Kapal Patroli KPLP KN ...

Aktivis desak penanganan polusi udara Jabodetabek dan Bandung

Seorang aktivis membawa poster saat aksi menuntut  penanganan pencemaran udara di Balaikota DKI Jakarta, Jakarta, Rabu (16/8/2023). Aksi yang ...

IKN komitmen jadi kota rendah emisi karbon

Deputi Bidang Pendanaan dan Investasi Otorita Ibu Kota Nusantara (OIKN) Agung Wicaksono menyatakan bahwa IKN berkomitmen menjadi kota rendah emisi ...

Belasan ribu unit mobil hybrid Suzuki tak temui kendala perawatan

Selama 14 bulan terakhir atau sejak Mei 2022 hingga Juli 2023, sebanyak 12.993 unit pemilik mobil Suzuki berteknologi Smart Hybrid Vehicle by Suzuki ...

KLHK telusuri aliran uang PMA pelebur tembaga ilegal di Banten

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) melakukan penelusuran aliran keuangan atau follow the money perusahaan pelebur tembaga PT XLI yang ...

KLHK tetapkan status tersangka kepada bos perusahaan pelebur tembaga

Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (KLHK) telah menetapkan status tersangka kepada Direktur Utama PT XLI berinisial BSS yang berusia 47 tahun ...

Pemkab Jember ajak warga bersihkan sampah plastik di areal persawahan

ANTARA - Keprihatinan atas semakin banyaknya sampah plastik di lahan pertanian telah membuat resah warga Jember. Untuk itu, Dinas Lingkungan Hidup ...

Nelayan Bangkalan kampanyekan laut dan sungai bebas sampah

Para nelayan di Kabupaten Bangkalan, Jawa Timur, Minggu mengkampanyekan laut dan sungai bebas sampah dalam acara sedekah laut yang digelar kelompok ...

Otorita IKN ajak kelompok tani lokal jadi pionir pertanian perkotaan

Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) mengajak kelompok tani lokal untuk menjadi pionir pertanian perkotaan (urban farming) dengan mulai memanfaatkan ...

Pemkab Pamekasan bina perajin batik kelola limbah zat pewarna

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pamekasan, Jawa Timur melakukan pembinaan kepada para perajin batik tentang pengelolaan limbah batik, menyusul adanya ...

DLH cek penyebab ikan mati di sungai Mukomuko

Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kabupaten Mukomuko, Bengkulu, akan menurunkan petugas untuk mengecek penyebab ikan mati dalam jumlah banyak di aliran ...

Dinkes tangani sebaran wabah DBD di 19 wilayah Trenggalek

Dinas Kesehatan Kabupaten Trenggalek, Jawa Timur telah melakukan penanganan wabah demam berdarah dengue (DBD) yang diidentifikasi telah menyebar di ...