Tag: penanggulangan banjir

DPRD DKI prioritaskan anggaran untuk pembebasan lahan di Jatipadang

DPRD DKI Jakarta memprioritaskan alokasi anggaran untuk pembebasan lahan di Jatipadang, Jakarta Selatan, sebagai upaya penanggulangan banjir di ...

China aktifkan tanggap darurat level IV untuk Topan Khanun

Kantor Pusat Pengendalian Banjir dan Bantuan Kekeringan Negara China mengaktifkan tanggap darurat level IV untuk Topan Khanun di provinsi Liaoning ...

Lebih dari 880.000 penduduk Fujian terdampak Topan Doksuri

Lebih dari 880.000 penduduk di Provinsi Fujian, China tenggara, terdampak oleh Topan Doksuri, yang menghantam provinsi itu pada Jumat (28/7) pagi ...

Beijing dan kota lain bersiap hadapi banjir parah dan panas menyengat

Ibu Kota Beijing dan kota-kota lainnya bersiap hadapi banjir parah pada Jumat ketika badai musim panas melintasi sebagian besar wilayah China, ...

BMKG prakirakan DKI Jakarta diguyur hujan pada Senin siang

Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) memprakirakan wilayah DKI Jakarta diguyur hujan berintensitas sedang disertai petir pada Senin ...

Banjir terjadi di dua RT di Jakarta Selatan

Badan Penanggulangan Bencana Daerah DKI mengungkapkan, banjir setinggi 70 sentimeter (cm) terjadi di dua Rukun Tetangga (RT) di Jakarta Selatan pada ...

Jaksel bangun saluran air 2.400 meter untuk penanggulangan banjir

Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Selatan membangun saluran air sepanjang 2.400 meter sebagai upaya untuk penanggulangan banjir di wilayah ...

Kotim beli ekskavator amfibi Rp5,3 miliar optimalkan penanganan banjir

Pemerintah Kabupaten Kotawaringin Timur (Kotim), Kalimantan Tengah membeli ekskavator amfibi seharga Rp5,3 sebagai upaya menangani banjir yang masih ...

China aktifkan respons darurat tingkat empat terhadap banjir

Kementerian Sumber Daya Air China meluncurkan respons darurat tingkat empat terhadap banjir, Senin (19/6), seiring hujan lebat yang diperkirakan ...

PGE setor dividen Rp24,3 miliar buat Aceh

PT Pema Global Energi (PGE) menyetor dividen kepada Pemerintah Aceh selaku owner dan pemegang saham pengendali (PSP) sebesar Rp24,3 miliar pada Juni ...

Pemkot Jaktim masih bersihkan sodetan kali Kampung Sumur yang mangkrak

Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Timur masih membersihkan sampah di proyek sodetan kali di Kampung Sumur, Kelurahan Klender, Kecamatan Duren ...

Pemkot bangun waduk di proyek sodetan kali Kampung Sumur

Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Timur segera membangun waduk di proyek sodetan kali di Kampung Sumur RT 02/RW 17 Kelurahan Klender, Kecamatan ...

Cegah banjir, BBWS Pompengan normalisasi berkala Sungai Rongkong

Balai Besar Wilayah Sungai (BBWS) Pompengan Jeneberang Kementerian PUPR melakukan normalisasi secara berkala Sungai Rongkong, Desa Lembang-lembang, ...

Poliban turunkan tim kaji penanganan banjir di transmigrasi Balangan

Politeknik Negeri Banjarmasin (Poliban) Kalimantan Selatan menurunkan tim untuk melakukan kajian penanganan dan penanggulangan banjir di area ...

DSDABM: Tanggul jebol penyebab banjir di Mayjen Sungkono Surabaya

Dinas Sumber Daya Air dan Bina Marga (DSDABM) Kota Surabaya menyebut pelapis tanggul jebol saat hujan deras menjadi penyebab banjir di kawasan Jalan ...