Tag: penanganan gempa

BNPB fokuskan mitigasi bencana gempa hingga penanganan PMK

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Suharyanto menyebut pihaknya akan memfokuskan upaya mitigasi bencana, khususnya pada ...

Sepekan, penyakit tropis terabaikan hingga pasar kerja di IKN

Sejumlah berita humaniora dalam sepekan terakhir masih menarik untuk disimak pada Minggu (26/2), mulai dari ada lima penyakit tropis terabaikan ...

Masa tugas tim medis darurat Indonesia diperpanjang untuk gempa Turki

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Suharyanto menyatakan tim medis darurat (EMT) Indonesia diperpanjang masa tugasnya ...

Dua ratus warga korban gempa tempati rumah di relokasi

Dua ratusan warga korban gempa Cianjur, Jawa Barat, yang mengajukan relokasi dari empat desa terdampak, pekan depan sudah menempati rumah relokasi di ...

Humaniora kemarin, Task Force Tagana hingga akses pasar kerja di IKN

Sejumlah berita humaniora pada Rabu yang menarik perhatian pembaca dan masih layak untuk disimak pagi ini, mulai dari Kemensos siapkan Task Force ...

Kemarin, bantuan RI untuk Turki hingga lokasi jatuhnya Kapolda Jambi

Pada Senin (20/2), terdapat warta dari BNPB yang mengatakan bahwa pemerintah Indonesia akan menerbangkan bantuan tahap tiga untuk penanganan gempa di ...

Pemerintah terbangkan bantuan tahap tiga untuk gempa Turki-Suriah

Pemerintah Indonesia akan menerbangkan bantuan tahap tiga untuk penanganan gempa di Turki dan Suriah pada Selasa (21/2). Pelaksana tugas Kepala ...

Kemarin, Presiden "todong" PPP hingga minta menteri atur waktu

Ragam peristiwa politik mewarnai pemberitaan nasional, Jumat (17/2) kemarin mulai dari Presiden Joko Widodo “menodong” PPP soal ...

BNPB upayakan rumah insitu Cianjur selesai sebelum Ramadhan

Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB) Letjen TNI Suharyanto mengupayakan rumah insitu untuk korban gempa Kabupaten Cianjur, Jawa Barat, ...

Tim MER-C dan Dompet Dhuafa akan bergeser dari Turki ke Suriah

Tim Kemanusiaan MER-C dan Dompet Dhuafa yang saat ini berada di Turki akan bergeser ke wilayah terdampak gempa di Suriah yang lebih membutuhkan ...

Tim Kemanusiaan Indonesia serahkan bantuan 5.000 selimut ke AFAD

Indonesia berikan 5.000 selimut untuk korban gempa Turki bagi korban gempa Turkiye, yang diserahkan kepada Badan Penanggulangan Bencana Turkiye atau ...

Menlu: Presiden Erdogan apresiasi bantuan Indonesia atas gempa Turki

Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno Marsudi mengatakan Presiden Turki Recep Tayyip Erdogan mengapresiasi dan mengucapkan terima kasih atas bantuan ...

Korban jiwa gempa Turki sudah mencapai 36.100 orang lebih

Korban jiwa akibat dua gempa dahsyat yang mengguncang Turki selatan pekan lalu sudah mencapai lebih dari 36.187 orang, menurut data terkini badan ...

Rumah Amal USK donasi Rp50 juta untuk korban gempa Turki

Rumah Amal Masjid Jamik Universitas Syiah Kuala (USK) Aceh menyerahkan donasi untuk korban gempa Turki Rp50 juta yang dikumpulkan sejak 8-14 Februari ...

Presiden Jokowi sapa Tim Inasar di Turki

Presiden Joko Widodo menyapa langsung Tim Indonesia Search and Rescue (Inasar) dan Duta Besar Indonesia untuk Turki, Lalu Muhammad Iqbal, yang tengah ...