Tag: pemprov kalsel

Kemenkumham Kalsel nilai kerbau rawa Amuntai layak Indikasi Geografis

Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Kalimantan Selatan (Kemenkumham Kalsel) menilai kerbau rawa Amuntai layak mengantongi Indikasi ...

Pemprov Kalsel sebut 2024 jumlah koperasi modern bertambah jadi 12

Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan (Pemprov Kalsel) memastikan pada 2024 ini jumlah koperasi modern di provinsi ini  bertambah hingga ...

Pemprov Kalsel fasilitasi stan UMKM gratis di Pasar Wadai Ramadan

ANTARA - LEAD : Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan, menggelar pasar wadai Ramadan, menyambut hadirnya bulan suci Ramadan. Ada sebanyak 105 stan ...

Wamenaker kunjungi Niigata untuk perluas potensi kerja dan pemagangan

Wakil Menteri Ketenagakerjaan (Wamenaker) Afriansyah Noor mengunjungi perusahaan terbesar di kota Yuzawa, Prefektur Niigata, Jepang pada Rabu untuk ...

Pemkab HSS: Balai Jalan Nasional perbaiki Jalan Margasari-Kalumpang

Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang Kabupaten Hulu Sungai Selatan (PUTR HSS) Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) menyatakan Balai Jalan Nasional ...

KKP perkuat daya saing produk kelautan perikanan lewat program IG

Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) menyiapkan strategi dalam penguatan daya saing produk kelautan dan perikanan melalui penerapan Indikasi ...

Islamic Relief Indonesia bangun rumah layak huni di Aceh Besar

Islamic Relief Indonesia bekerja sama dengan Baitul Mal Kabupaten Aceh Besar membangun rumah layak huni untuk keluarga yatim dan dhuafa di ...

BPBD Tabalong kerahkan dua perahu karet bantu warga terdampak banjir

Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Tabalong, Provinsi Kalimantan Selatan, mengerahkan dua perahu karet untuk membantu warga ...

Bupati Situbondo panen padi BK 01 agritan mampu produksi 9 ton/hektare

Bupati Situbondo Karna Suswandi panen padi BK 01 dan 02 agritan yang merupakan bibit varietas unggul baru dan mampu memproduksi padi 9 ton per ...

Pemprov Kalsel: Produksi padi program Gernas El Nino lebihi target

Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan (Kalsel) merilis keberhasilan melaksanakan program penanaman padi di lahan baru sebagai gerakan nasional ...

Kalsel siapkan misi dagang UMK ke Jakarta hingga Bali

Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan menyiapkan misi dagang untuk usaha mikro kecil (UMK) ke Jakarta, Yogyakarta ,dan Bali pada ...

Pemprov Kalsel menjaga stabilitas harga jelang Ramadhan 1445 H

Pemerintah Provinsi Kalimantan Selatan (Pemprov Kalsel) melakukan berbagai upaya untuk menjaga stabilitas harga, utamanya bahan pokok jelang bulan ...

Dinkes Kalsel minta organisasi kepemudaan bantu tekan kasus DBD

Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Kalimantan Selatan Hj Raudatul Jannah meminta berbagai lapisan masyarakat, termasuk organisasi kepemudaan untuk ...

Menaker minta peserta magang serius tingkatkan kompetensi di Thailand

Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah meminta para peserta pemagangan perhotelan serius memanfaatkan kesempatan magang mengingat pentingnya ...

Akademisi minta presiden terpilih tunaikan janji pada disabilitas

Akademisi dari Universitas Sriwijaya Husni Thamrin meminta siapapun presiden dan wakil presiden yang terpilih pada Pemilu 2024 harus menunaikan janji ...