Tag: pemindahan ibu kota

Moeldoko minta Mensesneg rampungkan Keppres IKN sebelum pelantikan

Kepala Staf Kepresidenan Moeldoko mengirim memo kepada Menteri Sekretaris Negara (Mensesneg) agar dokumen Keputusan Presiden (Keppres) pemindahan ibu ...

Moeldoko sebut Menteri PUPR beri sinyal kesiapan Jokowi berkantor IKN

ANTARA - Kepala Staf Kepresidenan Kantor Staf Presiden (KSP) Moeldoko, di gedung KSP, Jakarta, Senin (22/7), memastikan pembangunan Ibu Kota Negara ...

Dukcapil DKI tunggu Keppres untuk distribusikan 8,3 juta KTP DKJ

Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dukcapil) DKI Jakarta masih menunggu Keputusan Presiden (Keppres) untuk mendistribusikan 8,3 juta blanko KTP ...

Kadin sebut kebijakan pemerintah untuk memperkuat posisi IKN

Kamar Dagang dan Industri (Kadin) Indonesia mengungkapkan kebijakan dan regulasi yang dikeluarkan oleh pemerintah terkait Ibu Kota Nusantara atau IKN ...

Grace undang Djarot ke IKN untuk saksikan langsung fakta pembangunan

Staf Khusus Presiden RI, Grace Natalie, mengundang Ketua Dewan Pimpinan Pusat PDI Perjuangan Djarot Saiful Hidayat berkunjung ke Ibu Kota ...

Memantapkan tonggak transisi ibu kota negara dari persiapan HUT RI

Sebuah narasi baru tengah ditorehkan di Kalimantan Timur. Ibu Kota Nusantara (IKN) bertransformasi menjadi simbol kemajuan Indonesia. Di tengah gema ...

Pemerintah sebut Monas dan GBK tetap jadi aset negara bukannya Jakarta

Tenaga Ahli Menteri Dalam Negeri Suhajar Diantoro mengatakan Monumen Nasional (Monas) dan Stadion Gelora Bung Karno (GBK) tetap menjadi aset negara ...

Jokowi sebut akan pindah ke IKN saat infrastruktur telah rampung

ANTARA - Presiden Joko Widodo menyampaikan dirinya akan segera pindah ke Ibu Kota Nusantara atau IKN, setelah infrastruktur seperti listrik, air, ...

Presiden sebut penerbitan Keppres IKN tergantung progres pembangunan

Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengatakan penerbitan Keputusan Presiden (Keppres) tentang pemindahan ibu kota dari Jakarta ke Ibu Kota Nusantara (IKN) ...

Menyiapkan SDM andal penopang pembangunan IKN

Ibu Kota Nusantara tidak hanya menjadi simbol untuk kemajuan bangsa. Ibu kota baru ini pun bakal menjadi pusat ekonomi baru, hub teknologi, dan wadah ...

Menteri Basuki sebut Istana Presiden di IKN tuntas pada Juli 2024 

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono menyebutkan bahwa pembangunan Istana Presiden dan sejumlah gedung pemerintahan ...

Otorita IKN paparkan visi Nusantara kepada peserta PPRA Lemhanas

Otorita Ibu Kota Nusantara (IKN) memberikan paparan mengenai visi Nusantara sebagai kota hutan cerdas berkelanjutan berkelas dunia kepada peserta ...

Keberadaan Kota Nusantara tingkatkan kunjungan wisatawan ke Balikpapan

Keberadaan Kota Nusantara yang dibangun pada sebagian wilayah Kabupaten Penajam Paser Utara, Provinsi Kalimantan Timur, yakni di Kecamatan Sepaku, ...

Menuju era baru Daerah Khusus Jakarta

Hari ini, Sabtu 22 Juni 2024, Jakarta berulang tahun ke-497. Dan, era baru telah menanti, yakni peralihan status dari ibu kota negara serta ...

Pakar: Pemerintah perlu sampaikan kepastian kapan ibu kota pindah

Guru Besar Ilmu Pemerintahan Institut Pemerintahan Dalam Negeri (IPDN) Prof. Djohermansyah Djohan mengatakan bahwa pemerintah perlu menyampaikan ...