Tag: pemilu 2024

Ketua DPR ingatkan sempurnakan praktik demokrasi sebab politik mahal

Ketua DPR RI Puan Maharani mengingatkan para anggota dewan untuk senantiasa menyempurnakan praktik berdemokrasi sebab dalam membangun kelembagaan ...

Ketua DPR: 63 RUU telah selesai pada masa sidang 2023--2024

Ketua DPR RI Puan Maharani mengatakan bahwa DPR bersama pemerintah selama masa sidang 2023–2024 telah menyelesaikan pembahasan 63 rancangan ...

Puan sampaikan laporan kinerja tahun 2023-2024 peringati HUT Ke-79 DPR

Ketua DPR RI Puan Maharani menyampaikan laporan kinerja DPR RI selama satu tahun pada masa sidang 2023-2024 dalam rangka HUT Ke-79 DPR RI dalam Rapat ...

KPU Bali minta paslon terapkan "green election" selama pilkada

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Bali meminta pasangan calon gubernur dan wakil gubernur agar menerapkan konsep green election atau pemilu hijau sepanjang ...

Kemarin, Anies ditinggalkan-Partai Buruh buka peluang koalisi baru

Berbagai peristiwa politik telah diwartakan Kantor Berita ANTARA pada Rabu (28/8) kemarin menjadi sorotan, mulai dari Anies Baswedan ditinggalkan ...

Kemendagri selenggarakan forum orientasi untuk anggota DPRD terpilih

Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) siap menyelenggarakan forum orientasi untuk pengenalan tugas bagi anggota DPRD terpilih hasil Pemilu 2024, baik ...

Kemenkominfo siapkan kanal khusus tangkal hoaks pilkada

Direktur Jenderal Aplikasi dan Informasi Publik Kementerian Komunikasi dan Informatika Prabu Revolusi mengatakan bahwa pihaknya tengah mempersiapkan ...

KSAD ingatkan jajarannya tetap netral selama Pilkada 2024 berlangsung

Kepala Staf TNI Angkatan Darat (KSAD) Jenderal TNI Maruli Simanjuntak mengingatkan jajarannya untuk tetap netral selama kontestasi Pilkada 2024 ...

KPU Kalteng terima pendaftar pertama bapaslon cagub-cawagub Abdul-Sri

Komisi Pemilihan Umum (KPU) Provinsi Kalimantan Tengah (Kalteng) menerima pendaftaran satu bakal pasangan calon(bapaslon) gubernur dan wakil gubernur ...

KIP Banda Aceh tonjolkan nilai adat pada pendaftaran cakada

Komisi Independen Pemilihan (KIP) Banda Aceh menonjolkan nilai adat Aceh Peumulia Jamee (memuliakan tamu) selama proses pendaftaran calon wali kota ...

KPU: Pilgub Jateng hanya dua pasangan calon

Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur (Pilgub) Jawa Tengah akan diikuti dua pasangan calon mengingat sisa suara sah Pemilu Anggota DPRD Provinsi ...

Berita unggulan Rabu pagi, PDIP usung Pramono-Rano hingga Arab Saudi kecam seruan Israel bangun sinagog di Masjid Al-Aqsa

Sejumlah berita unggulan yang menarik untuk disimak pada Rabu pagi, mulai dari PDIP usung Pramono-Rano hingga Arab Saudi kecam seruan Israel bangun ...

Surya Paloh: Jatah kabinet tak jadi prioritas NasDem

Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh mengungkapkan bahwa jatah menteri dalam kabinet Presiden Terpilih Prabowo Subianto tidak akan menjadi prioritas ...

Prabowo terima NasDem masuk koalisi walau sempat dukung Anies

Presiden Terpilih sekaligus Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto mengaku menerima Partai NasDem untuk masuk ke koalisinya dengan tangan dan ...

Riano siap serap aspirasi warga usai dilantik lagi jadi legislator DKI

Politisi Partai Nasdem Riano P Ahmad siap menyerap aspirasi warga usai dilantik kembali menjadi anggota DPRD DKI periode 2024-2029 di Ruang Paripurna ...