Tag: pembukaan

Menperin nilai tidak sulit memproduksi mobil Indonesia

Menteri Perindustrian Agus Gumiwang Kartasasmita menilai tidak sulit untuk memproduksi mobil Indonesia, karena industri otomotif nasional memiliki ...

Produksi bijih timah PT Timah meningkat 36 persen

Produksi penambangan bijih timah PT Timah Tbk hingga kuartal III-2024 mencapai 15.189 ton atau meningkat 36 persen dibandingkan periode yang sama ...

WIC Wuzhen Summit 2024 kejar masa depan digital berfokus pada manusia

World Internet Conference (WIC) Wuzhen Summit atau Konferensi Tingkat Tinggi (KTT) Wuzhen Konferensi Internet Dunia 2024 dibuka pada Rabu (20/11) ...

Menperin: Kelesuan pasar membuat industri otomotif tertekan

Menteri Perindustrian (Menperin) Agus Gumiwang Kartasasmita menyebut kelesuan pasar sebagai faktor utama yang menyebabkan industri otomotif saat ...

Mentan tinjau program swasembada pangan tiga provinsi di Kalimantan

Menteri Pertanian (Mentan) RI Andi Amran Sulaiman meninjau program swasembada pangan "cetak sawah" yang tersebar pada tiga provinsi di ...

Gaikindo: Lebih dari 15 model kendaraan punya TKDN di atas 70 persen

Ketua Umum Gabungan Industri Kendaraan Bermotor Indonesia (Gaikindo) Yohannes Nangoi mengatakan bahwa saat ini sudah ada lebih dari 15 model ...

Kemendes: Info rekrutmen Pendamping Lokal Desa 2024–2025 hoaks 

Kementerian Desa dan Pembangunan Daerah Tertinggal (Kemendes PDT) memastikan informasi mengenai pembukaan lowongan kerja Pendamping Lokal Desa (PLD) ...

BPOM perkenalkan Command Centre pada delegasi ASEAN

Badan Pengawas Obat dan Makanan (BPOM) memberikan tur ke sejumlah fasilitasnya bagi para delegasi ASEAN, seperti BPOM Command Center (BCC), ...

Kandas di China Masters, Dejan/Gloria persiapkan diri untuk WTF 2024

Ganda campuran Indonesia Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja mempersiapkan diri untuk ajang BWF World Tour Finals (WTF) 2024 setelah mereka ...

Jalankan diplomasi publik, Kemlu RI fokus pada prioritas dua plus satu

Direktur Diplomasi Publik Kementerian Luar Negeri (Kemlu) RI Ani Nigeriawati menyampaikan bahwa Kemlu berfokus pada prioritas dua plus satu dalam ...

Mantan Dirut PT Taru Martani divonis 8 tahun penjara

Mantan Direktur Utama (Dirut) PT Taru Martani Nur Achmad Affandi divonis 8 tahun penjara oleh majelis hakim Pengadilan Tipikor pada Pengadilan Negeri ...

Australia melaju ke semifinal Piala Davis setelah taklukkan AS

Australia melaju ke semifinal Piala Davis setelah menaklukkan AS dengan skor 2-1, pada pertandingan-perempat final di Malaga, Spanyol, ...

Wamendagri dorong implementasi Kemendagri Ber-AKHLAK

Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya Sugiarto mendorong implementasi Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) Berorientasi Pelayanan, ...

DPD minta pemerintah perkuat pengawasan AMDAL dan TJSL usaha tambang

Anggota Komite II Dewan Perwakilan Daerah (DPD) Graal Taliawo mengatakan bahwa pemerintah perlu meningkatkan pengawasan terhadap implementasi ...

Wapres: Pemerintah buka berbagai peluang pemuda tampil bangun negeri

Wakil Presiden (Wapres) RI Gibran Rakabuming Raka mengemukakan bahwa pemerintah membuka berbagai peluang bagi para pemuda untuk tampil membangun ...