Tag: pembiayaan infrastruktur

Alokasi anggaran PUPR 2020 sebesar Rp120,2 triliun disetujui DPR

Alokasi anggaran Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) sebesar Rp120,21 triliun dalam Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja ...

AAJI lirik investasi proyek infrastruktur pemerintah

Asosiasi Asuransi Jiwa Indonesia (AAJI) melirik investasi pada proyek infrastruktur yang dibangun pemerintah, karena dana yang dikelola perusahaan ...

Bappenas utamakan swasta dalam negeri biayai pembangunan ibu kota

Kementerian Perencanaan Pembangunan Nasional/Badan Perencanaan Pembangunan Nasional (PPN/Bappenas) akan mengutamakan sektor swasta dalam negeri untuk ...

Proyek KPBU dan PINA masih jadi alternatif pembiayaan infrastruktur

Kementerian Perencanaan dan Pembangunan Nasional (PPN)/Badan Perencanaan dan Pembangunan Nasional (Bappenas) mengemukakan bahwa proyek kerja sama ...

Bappenas undang investor Rusia dalam infrastruktur energi

Menteri Perencanaan Pembangunan Nasional/Kepala Bappenas Bambang Brojonegoro mengundang investor asal Rusia untuk terlibat dalam pembangunan ...

Ketua DPR RI soroti ketimpangan global

Ketua DPR RI Bambang Soesatyo menyoroti permasalahan tingginya angka ketimpangan global, terutama berdasarkan laporan Oxfam International 2019 ...

Kemenkeu catat 17 proyek KPBU infrastruktur selesai lelang

Kementerian Keuangan mencatat sebanyak 17 proyek Kerja Sama Pemerintah dan Badan Usaha (KPBU) bidang infrastruktur selesai dilelang. “Proyek ...

Kadin: Transportasi hadapi ketidakharmonisan kebijakan antarsektor

Wakil Ketua Umum Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) Carmelita Hartoto menilai sektor transportasi masih menghadapi ketidakharmonisan ...

Kadin minta skema pembiayaan transportasi sama dengan infrastruktur

Kamar Dagang dan Industri Indonesia (Kadin) meminta skema pembiayaan transportasi sama dengan skema pembiayaan infrastruktur, yakni memiliki tenor ...

Kementerian PUPR-Kemenkeu kerja sama jaringan data penerima bantuan

Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) bersama-sama dengan Kementerian Keuangan (Kemenkeu) bekerja sama dalam meningkatkan sinergi ...

PGN: Rencana penyesuaian harga gas sesuai koridor regulasi

PT Perusahaan Gas Negara Tbk (PGN) menyatakan rencana penyesuaian harga gas sesuai dengan koridor regulasi dan bagian dari upaya perusahaan membiayai ...

Luhut: Perusahaan Indonesia di Afrika harus memberi nilai tambah

Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman Luhut Binsar Pandjaitan mendorong BUMN dan perusahaan swasta Indonesia untuk tidak hanya berinvestasi di ...

WIKA-Afrika catat kesepakatan bisnis senilai 365 juta dolar AS

Perusahaan konstruksi nasional PT Wijaya Karya (Persero) Tbk. (WIKA) bersama rekanan bisnis dari Afrika mencatat kesepakatan bisnis senilai 365 juta ...

PUPR: superblok solusi penyediaan rumah warga berpenghasilan rendah

Direktur Jenderal Pembiayaan Infrastruktur Pekerjaan Umum dan Perumahan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Eko Djoeli ...

Sumut segera bangun tol dalam kota

Pemerintah Provinsi Sumatera Utara, Kamis melakukan pencanangan pembangunan jalan tol dalam Kota Medan (Medan Intra Urban Toll Road – MIUTR) ...