Tag: pembayaran non tunai

Ayoconnect dan Kredivo berkolaborasi hadirkan fitur Auto Debit Kredivo

Ayoconnect dan Kredivo mengumumkan kerja sama sinergis dalam bentuk peluncuran fitur Auto Debit Kredivo untuk memudahkan transaksi pembayaran pada ...

BI sebut pengguna baru QRIS meningkat signifikan di Bengkulu

Bank Indonesia (BI) menyebutkan penambahan jumlah pengguna baru sistem pembayaran non-tunai Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) di ...

Bank Maluku-Malut meluncurkan digitalisasi retribusi destinasi wisata

Bank Pembangunan Daerah (BPD) Maluku-Maluku Utara (Malut) meluncurkan sistem digitalisasi retribusi non tunai pada destinasi wisata yang dikelola ...

Tencent hadirkan pembayaran non-tunai untuk warga asing di China

Tencent memperkuat kerjasamanya dengan lembaga kartu internasional termasuk Visa, Discover Global Network (termasuk Diners Club), JCB, dan ...

Pemkot Jambi terapkan kanal QRIS untuk pembayaran PBB 

Pemerintah Kota Jambi menerapkan pembayaran Pajak Bumi dan Bangunan (PBB) melalui kanal pembayaran non-tunai Quick Response Code Indonesia Standard ...

BI Jabar: Penyesuaian tarif MDR QRIS untuk tingkatkan kualitas sistem

Kantor Perwakilan Bank Indonesia (BI) Jawa Barat menyebutkan penyesuaian tarif Merchant Discount Rate (MDR) QRIS dilakukan untuk meningkatkan ...

ASDP layani 1,065 juta kendaraan logistik pada semester I 2023

PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) mencatat pada semester I 2023 telah melayani 1,065 juta kendaraan logistik yang terdiri atas kendaraan golongan IV ...

KAI Commuter tawarkan produk kartu multitrip di Jatim

PT Kereta Api Indonesia Commuter menawarkan produknya kartu multitrip dengan mengkaji tiga hal yang mendukung pembayaran non tunai untuk ...

Beri Makna Indonesia, Program Desa BRIlian BRI Angkat Potensi Ekonomi ‘Kampung Durian’

Blora (ANTARA) – Desa Tunjungan, Kabupaten Blora, Jawa Tengah dikenal memiliki potensi wisata alam yang indah. Potensi desa wisata tersebut ...

BI: 26 juta UMKM sudah gunakan QRIS

Bank Indonesia menyebutkan sejauh ini sudah  26 juta pelaku usaha mikro kecil dan menengah (UMKM) menerapkan pembayaran menggunakan QRIS (QR ...

Produk Teh Artisan asal Jabar dihadirkan pada PKJB 2023

Produk Teh Artisan dari pelaku UMKM Jawa Barat, bakal dihadirkan pada Java Tea Festival, yang merupakan bagian dari acara Karya Kreatif Pekan ...

BI ungkap tiga langkah strategis jaga kecukupan rupiah selama liburan

Bank Indonesia (BI) menjaga kecukupan uang rupiah bagi masyarakat selama periode libur Hari Raya Idul Adha, cuti bersama, dan cuti sekolah selama ...

Jalin proses 60 juta transaksi QRIS hinga Juni 2023

PT Jalin Pembayaran Nusantara (Jalin) mencatat pihaknya telah memproses lebih dari 60 juta transaksi Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) ...

Jakarta Timur raih penghargaan MURI kategori bazar terbesar

Pemerintah Kota Administrasi Jakarta Timur (Pemkot Jaktim) meraih penghargaan dari Museum Rekor Indonesia (MURI) untuk kategori penyelenggaraan bazar ...

PT TKDN membukukan peningkatan pendapatan 135 persen pada 2022

PT Teknologi Karya Digital Nusa Tbk (PT TKDN) membukukan pendapatan sebesar Rp107,52 miliar sepanjang 2022, meningkat 135,64 persen dibandingkan ...