Tag: pembatasan

Polisi imbau truk masuk kantong parkir hindari kepadatan lalu lintas

Satlantas Polres Kudus, Jawa Tengah, mengimbau truk pengangkut barang maupun truk bersumbu lebih dari dua untuk masuk kantong parkir, demi ...

Pedagang musiman kulit ketupat padati area sekitar Pasar Palmerah

Sejumlah pedagang musiman yang berjualan kulit ketupat dan janur mulai memadati area di sekitar Pasar Palmerah yang terletak di Jalan Palmerah Barat, ...

Hari Bebas Kendaraan Bermotor di Jakarta ditiadakan hingga 14 April

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta meniadakan Hari Bebas Kendaraan Bermotor saat libur dan cuti bersama Lebaran Hari Raya Idul Fitri 1445 Hijriah pada ...

Simpang Gadog jalur Puncak Bogor ramai lancar, didominasi sepeda motor

ANTARA - Arus lalu lintas di Simpang Gadog, jalur Puncak, Bogor, Jawa Barat, Senin (8/4) pagi, terpantau ramai lancar yang didominasi pemudik dengan ...

Pengamat sebut KPI tidak perlu batasi jumlah episode sinetron

Pengamat sekaligus akademisi bidang media dan jurnalisme dari Universitas Padjadjaran Dadang Rahmat Hidayat mengatakan bahwa Komisi Penyiaran ...

Pasukan Israel sengaja targetkan perempuan dan anak-anak Palestina

Menteri Urusan Perempuan Palestina, Mona Al-Khalili, mengungkapkan bahwa pasukan pendudukan Israel sengaja menargetkan perempuan dan anak-anak di ...

Jaring aspirasi untuk kebut revisi UU Penyiaran selesai tahun ini

Masa Persidangan IV Tahun Sidang 2023-2024 telah resmi ditutup oleh Ketua DPR RI Puan Maharani, ditandai dengan pembacaan pidato penutupan dalam ...

28.432 kendaraan keluar Jakarta melalui Gerbang Tol Merak

Divisi Humas Polri dalam laporan harian pelaksanaan Operasi Ketupat 2024 menyampaikan situasi volume lalu lintas yang keluar dan masuk Jakarta ...

Kemendag: Permendag 36 beri kemudahan pengiriman barang bagi PMI

Kementerian Perdagangan (Kemendag) memastikan Peraturan Menteri Perdagangan (Permendag) Nomor 36 Tahun 2023 tentang Kebijakan dan Pengaturan Impor ...

Kapolda Banten larang pemudik tanpa tiket ke Merak

Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Banten Inspektur Jenderal Polisi Abdul Karim melarang pemudik berangkat ke Merak tanpa tiket, karena hal tersebut ...

Pengelola tol Tangerang-Merak tambah mesin "tap out" gerbang tol Merak

Pengelola jalan tol Tangerang-Merak menambah mesin pemindai kartu uang elektronik sehingga terdapat dua unit di masing-masing pintu ketuk keluar (tap ...

83 ribu pengendara motor masuk Jalur Pantura Cirebon- Semarang

Sebanyak 83 ribu pemudik yang menggunakan sepeda motor dilaporkan telah melintas masuk jalan arteri Jalur Pantura Cirebon, Jawa Barat – ...

Kepala BP2MI minta kebijakan pengaturan impor barang PMI ditinjau lagi

Kepala Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Benny Rhamdani meminta pemerintah meninjau kembali kebijakan tentang pengaturan impor ...

Aktivis serukan bawa tas jinjing hingga tumbler reduksi sampah plastik

Aktivis lingkungan di Maluku menganjurkan masyarakat menggunakan tas jinjing (totebag) saat berbelanja dalam upaya mereduksi sampah sebagai upaya ...

Polda Sumut batasi angkutan barang saat Lebaran 2024 

Kepolisian Daerah (Polda) Sumatera Utara membatasi operasional angkutan barang sumbu tiga ke atas selama arus mudik dan balik Lebaran 2024 atau saat ...