Tag: pelindungan pmi

Menaker kunjungi Konjen RI Jeddah bahas pemberdayaan pekerja migran

Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah berkunjung ke Konsul Jenderal RI di Jeddah dan Kuasa Usaha Ad Interm (KUAI) KBRI Riyadh untuk membahas ...

Menpan RB: Penataan kelembagaan perkuat pelindungan buruh migran

Penataan kelembagaan dapat menjadi salah satu cara memperkuat pelindungan terhadap pekerja migran Indonesia (PMI), kata Menteri Pendayagunaan ...

Menaker terus upayakan penempatan pekerja migran Indonesia ke Korsel

Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah terus mengupayakan pembukaan kembali penempatan pekerja migran Indonesia (PMI) ke Korea Selatan dengan ...

Menaker pastikan pemerintah lakukan upaya pelindungan pekerja migran

Menteri Ketenagakerjaan Ida Fauziyah memastikan pemerintah terus melakukan upaya pelindungan pekerja migran Indonesia di negara penempatan, baik yang ...

Menaker ingatkan PMI selektif pilih pekerjaan di luar negeri

Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah mengingatkan para pekerja migran Indonesia (PMI) agar selektif memilih pekerjaan di luar negeri ...

BP2MI Lampung jadi percontohan "Mobile Service"

Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Lampung menjadi proyek percontohan Mobile Service guna mendekatkan dan meningkatkan pelayanan ...

Kemnaker tindaklanjuti temuan CPMI nonprosedural di Batam

Kementerian Ketenagakerjaan menyampaikan Pengawas Ketenagakerjaan akan menindaklanjuti dugaan penempatan Pekerja Migran Indonesia (PMI) secara ...

Menaker sebut Pemerintah miliki komitmen kuat lindungi PMI

Pemerintah memiliki komitmen yang kuat dalam melindungi kepentingan Calon Pekerja Migran Indonesia (CPMI) atau Pekerja Migran Indonesia (PMI) beserta ...

Indonesia-Malaysia sepakat perbarui kerja sama sistem penempatan PMI

Pemerintah Indonesia dan Malaysia sepakat menugaskan pejabat tinggi dari kedua negara guna membahas lebih lanjut secara teknis konsep One Channel ...

Menko Airlangga tegaskan perlunya penguatan pelindungan PMI

Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Indonesia Airlangga Hartarto mengatakan perlunya penguatan kebijakan pelindungan Pekerja Migran Indonesia ...

Indonesia-Korsel tingkatkan perlindungan awak kapal perikanan

Pemerintah Indonesia dan Korea Selatan sepakat meningkatkan perlindungan awak kapal perikanan Indonesia (AKPI) dengan penandatanganan nota ...

BP2MI apresiasi Pemprov Bali lindungi pekerja migran Indonesia

Kepala Badan Pelindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) Benny Rhamdani memberi apresiasi kepada Pemerintah Provinsi Bali penerbitan Peraturan ...

Kemarin, BPOM tunggu data Sinopharm dan Sputnik hingga larangan mudik

nya, apabila semua hal, baik teknis dan nonteknis berjalan dengan baik, adalah Mei 2021," ujar Kepala BPOM RI Penny K Lukito dalam Rapat Kerja ...

Menaker sebut PP 59/2021 instrumen penting perbaiki pelindungan PMI

Menteri Ketenagakerjaan (Menaker) Ida Fauziyah menegaskan diterbitkannya Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 59 Tahun 2021 tentang Pelaksanaan ...

BP2MI gandeng Jateng sosialisasi pelindungan pekerja migran

Badan Perlindungan Pekerja Migran Indonesia (BP2MI) menggandeng Pemerintah Provinsi Jawa Tengah dalam menyosialisasikan pentingnya pelindungan bagi ...