Tag: pelaksanaan pilkada

Kapolresta: KNPB tunggangi demo berupaya ganggu pilkada

Kapolresta Jayapura Kota Kombes Victor Mackbon menyatakan Komite Nasional Papua Barat (KNPB) menunggangi demo dan bertujuan menganggu kelancaran ...

Pakar: Putusan MK soal waktu pilkada ulang jamin kestabilan politik

Pakar ilmu politik Universitas Indonesia Cecep Hidayat mengatakan bahwa Putusan Mahkamah Konstitusi (MK) Nomor 126/PUU-XXII/2024 mengenai waktu ...

ASN bisa kena pidana kalau tidak netral, pengamat: Tinggal penerapan

Pengamat Politik sekaligus lulusan Universitas Padjadjaran (Unpad), Hendri Satrio, mengatakan masyarakat hanya tinggal menunggu penerapan sanksi ...

Komitmen meningkatkan keterbukaan informasi publik di Sulsel

Indeks Keterbukaan Informasi Publik (IKIP) Sulawesi Selatan tahun 2023 hingga 2024 masih berada di kategori "Sedang". Bahkan, sebagian ...

DKI kemarin, Sirekap siap digunakan hingga penundaan penyaluran bansos

Sejumlah peristiwa penting terjadi di Jakarta pada Kamis (14/11) yang menarik untuk dibaca kembali di antaranya Sistem Informasi Rekapitulasi ...

Komisi II DPR pantau kesiapan Pilkada Sulteng di Palu

Komisi II DPR RI memantau kesiapan pemilihan kepala daerah (Pilkada) serentak di Provinsi Sulawesi Tengah (Sulteng).di Palu. "Kunjungan kerja ...

Sirekap siap digunakan di Pilkada DKI Jakarta 2024

Komisi Pemilihan Umum DKI Jakarta menyatakan Sistem Informasi Rekapitulasi (Sirekap) siap digunakan di Pilkada DKI Jakarta 2024 karena telah ...

Wamendagri tekankan kualitas dan partisipasi pemilih terjaga baik

Wakil Menteri Dalam Negeri (Wamendagri) Bima Arya Sugiarto menekankan agar kualitas pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 terjaga dengan baik. Hal itu ...

Pemprov DKI tunda penyaluran bansos hingga Pilkada 2024 selesai

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menunda penyaluran bantuan sosial (bansos) hingga pelaksanaan Pilkada Serentak 2024 selesai. "Kami akan ...

Sesjen Wantannas paparkan program 100 hari kerja

Sekretaris Jenderal (Sesjen) Dewan Ketahanan Nasional (Wantannas) RI Laksamana Madya TNI T.S.N.B Hutabarat memaparkan program Wantannas RI selama 100 ...

Bawaslu sebut tidak temukan pelanggaran pemilu di Kepulauan Seribu

Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) menyebut tidak menemukan dugaan pelanggaran pemilu di Kabupaten Kepulauan Seribu selama masa kampanye ...

KPU DKI laporkan persiapan Pilkada DKI Jakarta 2024 hampir 90 persen

Komisi Pemilihan Umum (KPU) DKI Jakarta melaporkan persiapan pelaksanaan Pilkada DKI Jakarta 2024 sudah hampir 90 persen menjelang pencoblosan pada ...

Bawaslu DKI ingatkan petugas kumpulkan surat suara tanpa tertukar

Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) DKI mengingatkan petugas untuk mengumpulkan surat suara tanpa tertukar demi kelancaran proses penghitungan dan ...

Polisi siagakan 1.500 personel jelang kampanye akbar RIDO hari ini

Polda Metro Jaya menyiagakan 1.500 personel untuk mengamankan kampanye akbar pasangan calon gubernur dan wakil gubernur DKI Jakarta nomor urut satu, ...

Kemendagri telah terbitkan SE penundaan bansos jelang Pilkada 2024

Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) telah menerbitkan Surat Edaran (SE) kepada pemerintah daerah (pemda) yang mengatur penundaan distribusi bantuan ...