Tag: pelakon

Britney Keluar dari Rumah Sakit di Los Angeles

Britney Spears secara diam-diam diperkenankan meninggalkan rumah sakit Los Angeles tempat ia menjalani perawatan untuk pemeriksaan mental, demikian ...

Roger Moore Peroleh Bintang di "Walk of Fame"

Mantan pelakon agen rahasia 007, Roger Moore, memperoleh kehormatan berupa bintang di "Walk of Fame" Hollywood di Los Angeles, Kamis, hanya tiga ...

Harry Potter Geser James Bond Sebagai Tokoh Cerita Film Terlaris

Harry Potter telah mengungguli James Bond sebagai tokoh cerita film yang paling banyak menghasilkan uang sepanjang masa, pers industri hiburan ...

Bang Yos Jadi Pangeran Jayakarta

Bang Yos - panggilan akrab Gubernur DKI Jakarta Sutiyoso - menjadi Pangeran Jayakarta dalam pementasan ketoprak yang diselenggarakan Paguyuban Puspo ...

Radhar Panca Dahana Meski Berbaring Tetap Tegak

Sejak divonis gagal ginjal per 9 Januari 2001 dan keharusan mencuci darah seminggu dua kali seumur hidup, kesehatan salah seorang sastrawan ternama ...

Bruce Willis Sebut Dirinya "Pelakon Abadi" Hollywood

Bintang laga kawakan Bruce Willis menyatakan, Selasa, dirinya merasa senang masih terus berakting pada usia 52 tahun, dengan mengakui film "Die ...

"Abang Thamrin dari Betawi" Dapat Sambutan Meriah

Malam terakhir pementasan teater "Abang Thamrin dari Betawi" di Taman Ismail Marzuki, Sabtu malam, mendapat sambutan meriah pengunjung. Tepuk ...

Teuku Zacky dan Idealisme Seni Teater

Banyak hal yang berubah dalam diri aktor muda Teuku Zacky sejak ia memutuskan mengambil peran "M. Hoesni Thamrin" dalam pementasan teater "Bang ...

Foto dan Memorabilia Hoesni Thamrin Dipajang di TIM

Sejumlah foto dan memorabilia Pahlawan Nasional Mohammad Hoesni Thamrin dipamerkan di Graha Bhakti Budaya Taman Ismail Marzuki (TIM) Jakarta 8 ...

Presiden Minta Umat Katolik Ambil Bagian Tegakkan Jatidiri Bangsa

Presiden Susilo Bambang Yudhoyono meminta seluruh umat Katolik bersama seluruh komponen bangsa ikut ambil bagian, bekerja keras menegakkan jati diri ...

Mutiara Sani kembali ke Panggung

Mutiara Sani kembali bermain teater, setelah dua tahun mengurung diri di rumahnya usai ditinggal pergi untuk selamanya oleh sang suaminya, Asrul ...

Transformasi "Mahkamah" Karya Asrul Sani di TIM

Naskah drama adi karya Asrul Sani "Mahkamah" yang diangkat kembali menjadi pertunjukan teater oleh Sanggar Pelakon pimpinan Mutiara Sani telah ...

Jaksa Agung dan Ketua MA Saksikan Pementasan "Mahkamah"

Ketua Mahkamah Agung Bagir Manan dan Jaksa Agung Abdurrahman Shaleh menghadiri pementasan teater "Mahkamah" karya Asrul Sani di Graha Bhakti Budaya, ...

GM Susanto Megaranto Ingin Seperti Kasparov

Berdiri di antara penonton Kejuaraan Nasional Catur ke-38, 24-31 Juli 2006 di Mega Mall, Batam, Kepulauan Riau, Grandmaster (GM) termuda di ...