Tag: pelacakan

Permintaan global atas data kendaraan terkoneksi dorong jumlah pelanggan Geotab hingga mencapai empat juta

 Geotab®, pemimpin industri global yang bergerak di segmen solusi transportasi terkoneksi (connected transportation), berhasil mencapai jumlah ...

Sebanyak 16 dari 37 penderita cacar monyet di Jakarta sudah sembuh

Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta mencatat sebanyak 16 dari 37 penderita cacar monyet (monkeypox) di DKI Jakarta sepanjang 2023 sudah selesai ...

Qualcomm perkenalkan platform seluler Snapdragon 7 Gen 3

​​​Qualcomm memperkenalkan platform seluler Snapdragon 7 Gen 3, chipset ini membawa kemampuan kecerdasan buatan generatif dari Snapdragon 8 Gen ...

SMK Lakukan Perjanjian Permodalan dan Aliansi Bisnis Dengan Canary Speech (A.S.)

- SMK Corporation (TOKYO: 6798) (https://www.smk.co.jp/) (Presiden, CEO dan COO: Yasumitsu Ikeda, selanjutnya disebut SMK) mengumumkan ...

KPK-Kejagung-UNODC susun standar nasional pemeliharaan barang bukti

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dan Kejaksaan Agung menggandeng United Nations Office on Drugs and Crime (UNODC) untuk penyusunan pedoman standar ...

Polisi lacak riwayat 4 identitas wajah diduga pelaku pembunuhan Noven

Satreskrim Polresta Bogor Kota, Polda Jawa Barat melakukan pelacakan riwayat empat identitas hasil pencocokan wajah secara elektronik penajaman ...

Sudah terdapat lima kasus Cacar Monyet di Jawa Barat

Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Barat Bey Triadi Machmudin mengatakan hingga saat ini sudah terdapat lima kasus cacar monyet atau monkeypox di Jawa Barat ...

Kadin yakin ekosistem kendaraan listrik berkembang di Jawa Barat

Kamar Dagang Indonesia (Kadin) Jawa Barat meyakini ekosistem kendaraan listrik berkembang di Jawa Barat, terlebih ke depan ada pembangunan pabrik ...

BPD Bali perketat keamanan IT antisipasi kejahatan siber 

BUMD PT Bank Pembangunan Daerah (BPD) Bali memperketat sistem keamanan informasi dan teknologi (IT) untuk mengantisipasi kejahatan siber setelah ...

Legislator dukung DKI bentuk Satgas Khusus Penanganan Cacar Monyet

Anggota DPRD DKI Jakarta August Hamonangan mendukung Pemerintah Provinsi DKI membentuk Satuan Tugas (Satgas) Khusus Penanganan Cacar Monyet ...

Cegah cacar monyet, Dinkes DKI vaksinasi kelompok prioritas

Dinas Kesehatan (Dinkes) DKI Jakarta memvaksinasi kelompok prioritas tertentu untuk menekan dan mencegah penyebaran virus cacar monyet (monkeypox) di ...

ASDP secara bertahap terapkan tiket elektronik rute Situbondo-Madura

PT ASDP Indonesia Ferry (Persero) Cabang Ketapang Banyuwangi secara bertahap mengalihkan pembelian tiket tunai ke nontunai atau tiket elektronik ...

Tujuh tips tingkatkan produktivitas 'sales' dengan Mekari Qontak

Perusahaan startup digital membagikan tujuh tips untuk meningkatkan produktivitas sales dengan Mekari Qontak agar bisa memaksimalkan ...

KPK: Keanggotaan Indonesia di FATF penting untuk berantas korupsi 

Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) menyambut baik diterimanya Indonesia sebagai anggota penuh organisasi internasional Financial Action Task Force ...

Pemkab Tangerang tunggu alokasi vaksin cacar monyet

Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Tangerang, Provinsi Banten menunggu alokasi vaksin cacar monyet atau monkeypox (mpox) yang disiapkan untuk kelompok ...